Teresa dari Ávila: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k r2.6.4) (bot Menambah: mt:Tereża ta' Ávila
Baris 33:
[[Berkas:Estasi di Santa Teresa.jpg|250px|left|thumb|[[Ecstasy of St Theresa|The Ecstasy of St Teresa]] in the basilica [[Santa Maria della Vittoria]] in Rome. By an [[Italy|Italian]] [[baroque]] artist, [[Gianlorenzo Bernini]].]]
 
Pada 1556, banyak teman manyatakan bahwa pengetahuannya berasal dari [[Setan]]. Dia mulai menjalani penyiksaan diri dan [[mortifikasi badan]]. Tapi rekannya, [[Santo Francis Borgia]] seorang [[Yesuit]], memastikan dia bahwa inspirasinya berasal dari Tuhan. Pada hari [[St. Peter]] di 1559, Teresa yakin bahwa [[Yesus Kristus]] hadir dalam tubuhnya. Visi Yesus Kristus ini hadir selama 2 tahun. Dalam visi lainnya, Teresa menulis [[seraph]] menusukan tombak emas ke jantungnya, menyebabkan sakit jasmani-rohani. Ingatan akan kejadian ini mendorongnya dan memotivasinya untuk mengikuti penderitaan Yesus, tercatat sebagai motonya: "Bapa, biarkan aku menderita atau biarkan aku mati." Visi ini menjadi hasil karya [[Bernini]] paling terkenal [[Ekstasi St. Theresa]] di [[Santa Maria della Vittoria]] di [[Roma]].
 
== Lihat pula ==