Dulce I: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-di tahun +pada tahun); kosmetik perubahan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Di tahun +Pada tahun)
Baris 1:
[[Berkas:Douce I of Provence.jpg|thumb|Douce I]]
'''Douce I''' (juga '''Dulcia''' atau '''Dolça''', dipanggil "dari Rouergue" atau "dari Gévaudan") (tahun 1090 – 1127) merupakan putri [[Gilbert I dari Gévaudan]] dan [[Gerberga dari Provence]] dan istri [[Ramon Berenguer III dari Barcelona]]. DiPada tahun 1112, ia mewarisi [[Provence|propinsi Provence]] lewat ibunya. Ia menikahi Ramon Berenguer di [[Arles]] pada tanggal 3 Pebruari pada tahun itu.
 
DiPada tahun 1113, Douce menyerahkan haknya di [[Provence]], [[Gévaudan]], dan [[viscount]] [[Millau]] kepada suaminya. Menurut pendapat yang pernah berlaku, "Penyanyi-penyanyi jalanan Provençal ... memasuki Katalunya pada saat itu" dan bahkan [[bahasa Katalan]] diimpor dari Provence.<ref>Henry John Chaytor (1933), ''[http://libro.uca.edu/chaytor/achistory.htm A History of Aragon and Catalonia]'' (London: Methuen), 63–4, who shows both views to be questionable.</ref>Menurut [[nasionalisme Katalan|sejarawan-sejarawan nasionalis]] hal ini adalah permulaan dari ''l'engrandiment occitànic'' (pengembangan Occitan): skema hebat untuk mempersatukan berbagai wilayah dari kedua sisi [[Pyrenees]].<ref>Thomas N. Bisson (1984), "The Rise of Catalonia: Identity, Power, and Ideology in a Twelfth-Century Society," ''Annales: Economies, Sociétés, Civilisations'', xxxix, translated in ''Medieval France and her Pyrenean Neighbours: Studies in Early Institutional History'' (London: Hambledon, 1989), 179.</ref>
 
Sesungguhnya pernikahan itu memberikan [[Wangsa Barcelona]] kepentingan luas di dalam [[Occitania]] dan memasukkannya ke dalam konflik dengan [[Toulouse|para pangeran Toulouse]], dengan siapa sebuah partisi Provence ditandatangani pada tahun 1125, tak lama setelah kematian Douce. Kematiannya menandai periode ketidakstabilan di Provence. Sebuah cabang kadet Wangsa Barcelona didirikan untuk memerintah, namun sengketa suksesi membuat [[Pertempuran Baussenque]] (1144–1162), yang diakhiri dengan kemenangan Provençal. Keturunan Douce dan Ramon Berenguer terus memerintah Provence sampai kematian [[Beatrice dari Provence]] pada tahun 1267.