Lonceng: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Gunkarta (bicara | kontrib)
nama lain
Gunkarta (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:ZygmuntDzwon.JPG|right|thumb|150px|Lonceng Zygmunt di [[Krakow]], [[Polandia]].]]
'''Lonceng''', '''Genta''' atau '''BellBel''' adalah suatu peralatan sederhana yang digunakan untuk menciptakan [[bunyi]]. Bentuknya biasanya adalah sebuah [[tabung]] dengan salah satu sisi yang terbuka dan bergema saat dipukul. Alat untuk memukul dapat berupa pemukul panjang yang digantung di dalam lonceng tersebut atau pemukul yang terpisah. Menurut [[KBBI]], lonceng memiliki dua pengertian, pertama lonceng adalah semacam bel yang dibunyikan untuk menentukan waktu atau memberitahukan sesuatu, sedangkan pengertian yang kedua, lonceng adalah jam besar atau [[arloji]]. Lonceng-lonceng besar pada umumnya terbuat dari [[logam]] namun lonceng-lonceng kecil dapat pula terbuat dari [[keramik]] atau [[porselen]].
 
== Mekanisme ==