Nicolau dos Reis Lobato: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 1:
{{Infobox_President
| name=Nicolau dos Reis Lobato
| nationality=
| image=Nicolau_Lobato.jpg
| order=[[Presiden Timor Leste]] nominal
Baris 8:
| predecessor=[[Francisco Xavier do Amaral]]
| successor=[[Sérgio Vieira de Mello]] sebagai [[Administrator Perserikatan Bangsa-bangsa|Administrator PBB]] 1999-2002 / [[Xanana Gusmão]] sebagai Presiden 2002-present
| birth_date=
| birth_place= {{flagicon|Portugal}} Bazartete, [[Timor Portugis]]
| dead=dead
| death_date=
| death_place= {{flagicon|Indonesia}} [[Timor Timur]]
| spouse=
| party= [[Fretilin]]
| vicepresident=
}}
'''Nicolau dos Reis Lobato''' ({{lahirmati|[[Bazartete]], [[Liquiçá (distrik)|Liquiçá]]|7|12|1952|[[Timor Timur]]|31|12|1978}}) adalah politikus dan tokoh nasional [[Timor Leste]]. Ia adalah pendiri dan wakil ketua ASDT, partai yang kemudian berubah nama menjadi [[Fretilin]]. Setelah Proklamasi Kemerdekaan tanggal [[28 November]] [[1975]] ia diangkat menjadi [[Perdana Menteri Timor Leste|Perdana Menteri pertama]] [[Timor Leste]]. Ia gugur di tangan [[Tentara Nasional Indonesia|TNI]] pada [[31 Desember]] [[1978]]. Bandara Internasional Timor Leste menggunakan namanya untuk menghargai perjuangannya yang diberi nama [[Bandar Udara Internasional Presidente Nicolau Lobato]] ({{lang-pt|Aeroporto Internacional Presidente Nicolau Lobato}}.
Saat kedatangan [[militer Indonesia]], bersama dengan tokoh Fretilin lainnya, Lobato lari ke pedalaman TimTim untuk berperang melawan pasukan Indonesia. Pada tahun 1978, Lobato disergap oleh [[Kopassus]] yang dipimpin oleh [[Letnan]] [[Prabowo Subianto]] (kemudian menjadi [[menantu]] [[Daftar Presiden Republik Indonesia|Presiden]] [[Soeharto]]). Ia terbunuh setelah ditembak di [[perut]], dan [[mayat]]nya dibawa ke [[Dili]]. Nicolau dos Reis Lobato diangkat sebagai pahlawan nasional Timor Leste.
Baris 40:
after= [[Sérgio Vieira de Mello]] sebagai [[Administrator Perserikatan Bangsa-bangsa|Administrator PBB]] ([[25 Oktober]] [[1999]] - [[19 Mei]] [[2002]]) dan [[Xanana Gusmão]] (dari [[2002]])}}
{{end box}}
{{timor leste-stub}}
{{lifetime|1952|1978|Lobato, Nicolau dos Reis}}
|