Asrama Hogwarts: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: menghilangkan bagian [ * ]
Aldo samulo (bicara | kontrib)
←Membatalkan revisi 5287108 oleh 114.79.16.242 (Bicara)
Baris 13:
 
Tidak semua penyihir dari Gryffindor memiliki kualitas seperti layaknya Gryffindor. Sebagai contoh, [[Peter Pettigrew]] tergolong lemah dan penakut dan cenderung "lebih memilih sisi yang menang (''winning side'')", hingga berani mengkhianati teman-temannya sendiri (terutama James Potter)
 
=== Daftar penyihir dari Gryffindor ===
 
* [[Godric Gryffindor]]
* [[Albus Dumbledore]]
* [[Aberforth Dumbledore]]
* [[Minerva McGonagall]]
* [[Rubeus Hagrid]]
* [[James Potter]]
* [[Lily Potter]]
* [[Sirius Black]]
* [[Remus Lupin]]
* [[Peter Pettigrew]]
* [[Harry Potter (karakter)|Harry Potter]]
* [[Hermione Granger]]
* [[Ron Weasley]]
* [[Neville Longbottom]]
* [[Seamus Finnigan]]
* [[Dean Thomas]]
* [[Lavender Brown]]
* [[Parvati Patil]]
* [[Colin dan Dennis Creevey]]
* [[:en:Ron Weasley#Family|Keluarga Weasley]]
 
== Hufflepuff ==