Pengeboman Borobudur 1985: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Gunkarta (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Rintojiang (bicara | kontrib)
perbaiki wikify
Baris 33:
Setelah penyelidikan, polisi Indonesia menangkap dua bersaudara [[Abdulkadir bin Ali Alhabsyi]] dan [[Husein bin Ali Alhabsyi]] yang dituding sebagai pelaku peledakan Candi Borobudur ini.
 
Dalam persidangan kasus ini, [[jaksa]] menuduh bahwa tindakan pengeboman terhadap Candi Borobudur merupakan aksi balas dendam Abdulkadir dan kawan-kawan terhadap peristiwa [[TragediPeristiwa Tanjung Priok|Tanjung 1984Priok]] tahun 1984 yang menewaskan puluhan nyawa pemeluk [[agama]] [[Islam]]. Abdulkadir membenarkan motivasi peledakan itu sebagai ungkapan ketidakpuasannya atas peristiwa berdarah tersebut. Namun keterangan itu kemudian diragukan, karena sosok Mohammad Jawad atau "Ibrahim" yang disebut Husein sebagai dalangnya kemudian tidak pernah ditemukan oleh kepolisian.
 
Menurut pengakuannya, Abdulkadir mengaku dia tidak mengetahui rencana pengeboman tersebut. Dia dan ketiga kawan lain pada awalnya hanya sekadar diajak oleh Mohammad Jawad untuk "berkemah" ke Candi Borobudur sebelum kemudian dibujuk oleh Mohammad Jawad untuk mengebom candi nusantara bersejarah tersebut. <ref name="tempo"/> <ref name="oke"/>