Mudik: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 1:
[[Berkas:mudik.jpg |thumb|250px|Sepeda motor yang akan menyeberang pada saat mudik di Merak]]
'''Mudik''' adalah kegiatan perantau/ pekerja migran untuk kembali ke kampung halamannya. Mudik di [[Indonesia]] identik dengan tradisi tahunan yang terjadi menjelang hari raya besar keagamaan misalnya menjelang [[Lebaran]]. Pada saat itulah ada kesempatan untuk berkumpul dengan sanak saudara yang tersebar di perantauan, selain tentunya juga ''sowan'' dengan orang tua. Selain di Indonesia, tradisi serupa juga ada di Amerika saat perayaan [[Thanksgiving]] juga di Cina saat [[Tahun Baru Imlek]]. Bahkan jumlah pemudik di Cina bisa mencapai 700 juta orang.
== Angkutan mudik ==
|