Primitif: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 5 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q3403273
Arti primitif yang sebenarnya
Baris 1:
Primitif diartikan sebagai suatu keadaa yang sangat sederhana atau belum maju dalam hal peradaban. Istilah lain yang sering digunakan adalah terkebelakang (tidak modern atau kuno), yaitu suatu kebudayaan masyarakat atau individu yang belum mengenal dunia luar. Sebagian besar kehidupan mereka bergantung dari alam. Jadi primitif tidak berkaitan dengan kesopanan atau tatakrama.
{{disambiginfo}}
{{wiktionary}}
'''Primitif''' adalah suatu [[kebudayaan]] [[masyarakat]] atau [[individu]] tertentu yang belum mengenal [[dunia]] luar atau jauh dari [[peradaban]]. Primitif mempunyai arti tidak mengenal [[peradaban]] dan tidak mengenal [[kesopanan]] atau [[tatakrama]].