Laura Flores: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 10 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q742554
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Namun demikian +Namun)
Baris 24:
Laura pertama kali muncul di depan umum ketika ia bergabung dengan band "Hermanos y Amigos", yang anggota-anggotanya terdiri dari sanak keluarganya sendiri. Kelompok ini mengadakan banyak perjalanan konser di [[Meksiko]], [[Belanda]], [[Jerman]] dan [[Spanyol]] selama hampir tiga tahun. Namun ia ingin lebih siap dalam bidang seni peran sehingga kemudian ia belajar di ''[[Centro de Educación Artística|El Centro de Estudios Artísticos de Televisa (CEA)]]''. Kesempatannya yang pertama untuk berperan datang dalam acara musik di [[Tampico]]. Di sana seorang produser menawari kepadanya peranan dalam [[telenovela]] ''[[El combate]]'', yang dibintangi oleh [[Ignacio López Tarso]].
 
Namun demikian, musik selalu menjadi jiwanya, dan pada [[1980]] [[Luis de Llano]] menawarkan kesempatan kepadanya untuk bernyanyi dan merekam sejumlah nyanyian dalam bahasa Inggris dalam acara ''[[Noche a Noche]]'', yang dipandu oleh [[Verónica Castro]]. Pada [[1981]] Laura membintangi film musiknya yang pertama, ''[[Los Fantásticos]]''. Kemudian ia menjadi pembawa sejumlah acara khusus yang disiarkan pada awal tahun [[1980-an]]. Pada [[1982]], ia merekam CD solonya yang pertama, ''[[Barcos de Papel]]'', yang membuatnya melakukan perjalanan keliling Meksiko.
 
Pada [[1986]], Laura menikah dengan penyanyi dan pengarang lagu [[Sergio Faccelli]], yang memproduksi ''[[De Corazón a Corazón]]'' dan ''[[Fruto Prohibido]]''; tetapi hubungan mereka singkat dan berakhir setelah tiga tahun. Ia ikut serta dalam sejumlah [[novela]] penting seperti ''[[Los Años pasan]]'', ''[[Clarisa]]'', ''[[El vuelo del águila]]'', ''[[Marisol (telenovela)|Marisol]]'', ''[[El mor tiene cara de mujer]]'', ''[[El alma no tiene color]]'', ''[[Gotita de amor]]'' dan ''[[Siempre te amaré]]''. Pada [[2005]], setelah berhenti sebentar, ia kembali ke panggung film dan berperan dalam ''[[Piel de otoño]]''.