STMIK Logika: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Stmiklogika (bicara | kontrib) |
Stmiklogika (bicara | kontrib) |
||
Baris 31:
Ketua Badan Pelaksana Harian Yayasan Pendidikan Logika Medan, Prof. Dr. Muhammad Zarlis, menuturkan bahwa [http://logika.ac.id STMIK dan AMIK LOGIKA] sebagai bagian dari sistem pendidikan tinggi nasional memiliki komitmen yang kuat untuk menyelenggarakan pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat secara optimal dan kontinu serta mengembangkan kerjasama dengan berbagai badan usaha, instansi, dan industri milik pemerintah dan swasta guna memenuhi peranan aktif STMIK dan AMIK Logika sebagai pusat pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi serta seni (IPTEKS), serta pusat kegiatan penelitian dan pengabdian masyarakat sesuai dengan kebutuhan pembangunan masa sekarang dan masa yang akan datang.
== Sejarah Ringkas ==
Sejarah Sekolah Tinggi Manajemen dan Ilmu Komputer (STMIK) dan Akademi Manajemen Informatika dan Komputer (AMIK) LOGIKA dimulai dengan berdirinya [[Yayasan]] Pendidikan Logika pada tanggal [[4 Juni]] [[1998]]. Pendirian yayasan ini dipelopori oleh Alm. dr. H. Hasan Basri, AR dan Hj. Anny Anwar untuk memenuhi keingian [[masyarakat]] Sumatera Utara khususnya dan masyarakat Indonesia umumnya yang sangat membutuhkan pendidikan tinggi di bidang teknologi informasi.{{br}}
Yayasan ini diurus oleh suatu [[Dewan Pimpinan]] yang dipimpin oleh pembina yayasan Hj. Anny Anwar, dengan susunan pengurus sebagai berikut;
* Muhammad Hendri (Ketua);
* Iman Muhammad (Wakil Ketua);
* Fitri Fatimah (Sekretaris):
* Raudha (Bendahara)
* Anggota :
** Nova Hasbani Prima Dewi,
** Muhammad Ibnu Sina.{{br}}
==== STMIK dan AMIK Logika memiliki dua pusat lokasi kampus ====
|