Bismut: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan Mhaekalakbar (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh EmausBot
Baris 1:
{{kotak info bismut}}
 
{{unsur|Bismut|Bi|83}} [[Logam|ogam]] dengan [[kristal]] trivalen ini memiliki sifat kimia mirip dengan [[arsen]] dan [[antimoni]]. Dari semua jenis logam, unsur ini paling bersifat [[diamagnetik]] dan merupakan unsur kedua setelah [[raksa]] yang memiliki [[konduktivitas termal]] terendah. Senyawa bismut bebas [[timbal]] sering digunakan sebagai bahan [[kosmetik]] dan dalam bidang [[medis]].
 
== Sifat-sifat Menonjol ==