Diagram aktivitas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: menghilangkan referensi [ * ]
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{kembangkan}}
'''Diagram aktivitas''' atau dalam bahasa inggris ''[[activity diagram'']] adalah representasi grafis dari seluruh tahapan alur kerja. Diagram ini mengandung aktivitas, pilihan tindakan, perulangan dan hasil dari aktivitas tersebut. Pada pemodelan [[Unified Modeling Language|UML]], diagram ini dapat digunakan untuk menjelaskan proses bisnis dan alur kerja operasional secara langkah demi langkah dari komponen suatu sistem.
 
== Referensi ==