HootSuite: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 20:
| screenshot =
}}
'''HootSuite''' merupakan sebuah situs layanan manajemen konten yang menyediakan layanan media [[onlinedaring]] yang juga terhubung dengan berbagai [[Situs web|situs]] [[jejaring sosial]] lainnya, seperti : [[Facebook]], [[Twitter]], [[LinkedId]], [[Foursquare]], [[MySpace]], dan [[WordPress]]. HootSuite ini juga merupakan salah satu dari klien [[Twitter]] yang resmi. Situs ini pertama kali diluncurkan pada tahun 2008 oleh pendirinya [[Ryan Holmes]].<ref>[http://hootsuite.com/features/social-networks HootSuite: Sosical Networks Feature]</ref>
 
Layanan ini membantu perusahaan untuk menggunakan [[media sosial]] berupa [[Situs web|situs]] yang dapat digunakan untuk meluncurkan kampanye [[pemasaran]], mengidentifikasi dan menambah khalayak, dan menyampaikan pesan yang ditargetkan di beberapa saluran media.
 
Beberapa aplikasi yang cukup populer di kalangan pengguna internet juga disertakan dalam HootSuite, diantaranya [[Instagram]], [[MailChimp]], [[Reddit]], [[Storify]], [[Tumblr]], [[Vimeo]] dan [[YouTube]]<ref>http://hootsuite.com/app-directory</ref>
 
==Sejarah==