Agnez Mo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Jagawana (bicara | kontrib)
Baris 7:
 
==Rencana luar negeri==
Agnes telah menyelesaikan syuting serial drama berjudul ''[[The Hospital]]'' di [[Taiwan]] di mana Agnes beradu akting dengan [[Jerry Yan]], salah satu personil [[F4]]. Agnes juga sudah menyelsaikanmenyelesaikan syuting serial ''Romance in The White House'', di mana Agnes dalam serial ini bermain hanya beberapa episode saja. Adapun kedua serial ini telah ditayangkan di Indosiar. Dalam versi lokal, bagian opening dan ending diedit sedemikian rupa dengan menyisipkan scene yang melibatkan Agnes. Bagi sebagian fans drama Taiwan dan Agnes sendiri, penyuntingan ini dianggap sedikit memaksa.
 
Di penghujung tahun 2006, Agnes memutuskan untuk berhenti total dari kegiatan kuliahnya di Universitas Pelita Harapan, jurusan hukum, demi mewujudkan ambisinya untuk "go international".