Stasiun Temanggung: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 19:
Stasiun ini dibangun pada tahun [[1907]] oleh [[Nederlands-Indische Spoorweg Maatschappij]] (NIS), perusahaan kereta api [[Hindia Belanda]], untuk melayani angkutan penumpang dan tembakau di Temanggung. Stasiun ini dahulu merupakan salah satu stasiun besar di jalur kereta api [[Secang, Magelang|Secang]]-[[Parakan, Temanggung|Parakan]]. Namun, pada tahun [[1973]], stasiun dan jalur ini secara resmi ditutup. Setelah ditutup, sebagian bangunan stasiun ini dibongkar untuk dijadikan tempat tinggal.
 
Kini bekas stasiun ini telah diubah namanya menjadi Gedung Juang 45 dan telah menjadi kantor sekretariat Persatuan Purnawirawan ABRI (Pepabri).
 
== Pranala luar ==