Underground Railroad: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: BP2014 |
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: BP2014 |
||
Baris 1:
[[Berkas:Escapeslavery.jpg|thumb|Budak yang sedang melarikan diri]]
'''Underground Railroad''' adalah nama untuk kumpulan [[gerakan]] bawah tanah Amerika Serikat yang sejak 1830 membantu para [[budak]] belian hitam melarikan diri.<ref name="ensiklopedi"> {{cite book|title=Ensiklopedia Indonesia, Jilid 7 (edisi
Bagi para budak melarikan diri ke utara sama sekali tidak mudah.<ref name="pbs"/> Langkah pertama yang harus mereka lakukan adalah melarikan diri dari majikannya ([[pemilik budak]]).<ref name="pbs"/> Hal ini berarti para budak harus mengandalkan usahanya sendiri. Kadang-kadang orang yang membantu budak melarikan diri menyamar sebagai budak dan memasuki [[perkebunan]] serta membimbing pelarian ke utara.<ref name="pbs"/> Para budak akan bergerak pada malam hari.<ref name="pbs"/> Mereka umumnya akan melakukan perjalanan antara 10 sampai 20 mil ke [[stasiun]] berikutnya, tempat mereka akan beristirahat dan makan.<ref name="pbs"/> Mereka juga bersembunyi di [[lumbung]] pangan.<ref name="pbs"/>
|