Kabinet Pembangunan II: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 2:
Pada masa kabinet ini, dimulailah Pelita II ([[1 April]] [[1974]] – [[31 Maret]] [[1979]]). Sasaran yang hendak dicapai pada masa ini adalah pangan, sandang, perumahan, sarana dan prasarana, mensejahterakan rakyat, dan memperluas lapangan kerja. Pelita II berhasil meningkatkan pertumbuhan ekonomi rata-rata penduduk 7% setahun. Perbaikan dalam hal irigasi. Di bidang industri juga terjadi kenaikna produksi. Lalu banyak jalan dan jembatan yang direhabilitasi dan dibangun.
Pada masa kabinet ini juga, terjadilah [[peristiwa Malari]] (Malapetaka Limabelas Januari) pada tanggal [[15 Januari|15]]-[[16 Januari]] [[1974]] yang bertepatan dengan kedatangan Perdana Menteri [[Jepang]] [[Tanaka Kakuei]] ke Indonesia.
== Susunan ==
* [[Menteri Dalam Negeri]] : [[Amir Machmud]]
* [[Menteri Luar Negeri]] : [[Adam Malik]]
* [[Menteri Pertahanan Republik Indonesia|Menteri pertahanan dan keamanan/Panglima ABRI]] :
* [[Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia|Menteri Kehakiman]] : [[Mochtar Kusumaatmadja]]
* [[Menteri Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia|Menteri Penerangan]] : [[Mashuri]]
|