Tarif pajak: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Regresif / tetap
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 3:
# Tarif regresif / tetap (''a regresive tax rate structure'') yaitu tarif pajak akan selalu tetap sesuai peraturan yang telah ditetapkan
# Tarif progresif (''a progresive tax rate structure'') yaitu tarif pajak akan semakin naik sebanding dengan naiknya dasar pengenaan pajak. Contoh Pajak Pengahsilan
# Tarif degresif ( ''a degresive tax rate structure'') yaitu kenaikan persentase tarif pajak akan semakin rendah ketika dasar pengenaan pajaknya semakin meningkat.
 
Tarif Pajak yang berlaku untuk [[Pajak Penghasilan]] di Indonesia adalah tarif progressif sebagaimana diatur dalam Pasal 17 Undang-undang Pajak Penghasilan. Sedangkan untuk [[Pajak Pertambahan Nilai]] berlaku tarif pajak proporsional yaitu 10%.