Tiara Westlake: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 22:
'''Tiara Anne Westlake''' ({{lahirmati|[[Bandung]], [[Jawa Barat]], [[Indonesia]]|11|7|1995}}) adalah seorang [[pemeran]] di [[indonesia]]. Ia mengawali karier sebagai gadis sampul sebuah majalah remaja. Di bawah naungan [[Zema Management]], Tiara kemudian dilirik oleh [[MD Entertainment]] untuk bermain dalam sinetron. Sinetron pertama yang dibintanginya adalah ''Pelangi''. Ia mulai dikenal setelah berperan sebagai tokoh [[antagonis]] sebagai Amara dalam sinetron [[Kasih dan Amara]].Tiara berdarah [[Sunda]]-[[Inggris]]-[[Amerika]].
 
== Karir==
* ''[[Pelangi (sinetron)|Pelangi]]''
* ''[[Kasih dan Amara]]''