Belanda Austria: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 82:
|footnotes =
}}
'''Belanda Austria''' ({{lang-de|Österreichische Niederlande}}; {{lang-nl|Oostenrijkse Nederlanden}}; {{lang-la|Belgium Austriacum}}) adalah periode ketika [[Monarki Habsburg]] menguasai [[Belanda Selatan]] dari tahun 1714 hingga 1795. Wilayah Belanda Austria meliputi [[Belgia]] barat dan [[Luksemburg]] raya; kedua wilayah tersebut dipisah oleh [[Kepangeranan-Keuskupan-Pangeran Liège]]. Bahasa yang dituturkan di wilayah ini adalah [[bahasa Jerman]] (termasuk [[bahasa Luksemburg]]), [[bahasa Belanda|Belanda]], [[bahasa Vlaams|Vlaams]], dan [[bahasa Latin]], bersamaan dengan [[bahasa Picard]] dan [[bahasa Walloon|Walloon]].
 
Pada tahun 1794, tentara [[Revolusi Perancis]] merebut wilayah ini dari Habsburg. Austria baru mencabut klaimnya atas provinsi ini setelah ditandatanganinya [[Traktat Campo Formio]] pada tahun 1797.