The Last: Naruto the Movie: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Vrafi64 (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 37:
 
==Sinopsis==
Dua tahun setelah peristiwa Perang Besar Shinobi Keempat , bulan [[Hagoromo Ōtsutsuki]] yang sudah lama dibuat untuk menutupmenyegel [[Gedō Statue]]Jūbi mulai jatuh ke Bumi, ancaman bulan yang akan menjadi meteor ini pun akan menghancurkan segala sesuatu yang akan berdampak buruk. Peristiwa ini disebabkan oleh [[Toneri Ōtsutsuki]], keturunan terakhir dari saudara kembar Hagoromo didan Hamura yang di mana salah satu dari keluarganya tinggaltersegel di bulan sejak pembentukannya. Di tengah kekacauan, Toneri mencoba untuk menculik [[Hinata Hyuga]]. Karena gagal, akhirnya dia menculik adiknya Hanabi. [[Naruto Uzumaki|Naruto]] dan teman-temannya harus segera menyusun misi penyelamatan sebelum temuan mereka terlibat dalam pertempuran akhir untuk menentukan nasib dari segalanya.<ref>{{cite web | url=http://www.naruto-movie.com/about.html | title=About the Movie | publisher=The Last: Naruto the Movie | accessdate=27 October 2014 }}</ref>
 
==Box office==