Toyota Avanza: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Arya dhieva1 (bicara | kontrib)
Arya dhieva1 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 10:
'''Toyota Avanza''' adalah sebuah mobil yang diproduksi di [[Indonesia]] oleh [[Toyota]], yang juga menjualnya dengan merek [[Daihatsu Xenia]]. Mobil ini diluncurkan saat [[Gaikindo Auto Expo]] pada 2003 dan terjual 100.000 unit pada tahun tersebut. Nama "Avanza" berasal dari [[bahasa Italia]] ''avanzato'', yang berarti "peningkatan".
 
Versi khusus dari Avanza (S Type) diluncurkan pada akhir 2004 dengan menggunakan mesin [[VVTi]] Toyota,. yangPeluncuran memberinyaversi tenagaini lebihjuga ditujukan sebagai "[[Test Market]]" bagi rencana pengembangan All Avanza-Xenia VVTi dan Automatic Edition. Edisi spesialkhusus ini juga dilengkapi dengan transmisi otomatis. Hanya 200 unit Avanza spesial(S Type) yang diproduksi.
 
Pada akhir tahun 2006, diluncurkan New Avanza-Xenia dengan perubahan tampilan, aksesoris, peningkatan performa serta mesin baru berteknologi [[VVTi]] yang melengkapi semua versi. Pada akhir tahun 2006 juga diluncurkan New S-Type (1.5 S VVTi) yang merupakan versi terlengkap dengan mesin berkapasitas 1500cc [[VVTi]], Rear Parking Sensor dan, teknologi pengereman [[ABS]] serta Alloy 15" Velg Wheels. Mesin 1500cc [[VVTi]] yang digunakan oleh Toyota Avanza memiliki spesifikasi yang sama persis dengan [[Toyota Rush]]. New S-Type tersedia dalam dua pilihan transmisi, manual dan automatic.
 
Saat ini Toyota Avanza mengkhususkan diri pada 2 jenis mesin (4 silinder 1300cc, dan 4 silinder 1500cc), sedangkan model kembar dari Avanza yaitu [[Daihatsu Xenia]] menggunakan 2 jenis mesin yang berkapasitas lebih rendah (3 silinder 1000 cc, dan 4 silinder 1300 cc).
Baris 18:
==Tipe==
===Toyota===
*Avanza 1.3E (1300cc) [[DOHC]] [[EFI]] [[VVTi]] - Manual
*Avanza 1.3G (1300cc) [[DOHC]] [[EFI]] [[VVTi]] - Manual
*Avanza 1.3S (1300cc) [[DOHC]] [[EFI]] [[VVTi]] - Automatic (Edisi Khusus - Tidak Lagi Diproduksi)
*Avanza 1.5S (1500cc) [[DOHC]] [[EFI]] [[VVTi]] - Manual dan Automatic
 
===Daihatsu===
*Xenia 1.0Mi (1000cc) [[DOHC]] [[EFI]] [[VVTi]] - Manual
*Xenia 1.0Li (1000cc) [[DOHC]] [[EFI]] [[VVTi]] - Manual
*Xenia 1.3Xi (1300cc) [[DOHC]] [[EFI]] [[VVTi]] - Manual
 
==Fitur==
Baris 43:
*Air-conditioning with rear blower (Toyota Avanza 1.3G dan 1.5S)
*Global Outstanding Assessment (GOA) body
*3-Point Guard Seat Belts
*Alarm system with engine immobiliser, siren, cabin sensors, and auto door locks
*Foglamps and high-mount stop light
Baris 61:
*2 Din Head Unit CD-Cassete Player With MP3 Playback
*Genuine Toyota Side Visor
*All Seat Head Rest
*Front and rear bumper spoiler
*Side Skirting
Baris 73 ⟶ 74:
*Body Side protection list
*Ornament Assy Back Door
 
==Komunitas==
AXIC ( Avanza Xenia Indonesia Club ) berdiri pada tanggal 3 April 2004, bermula dari saling bertukar informasi dan pengalaman dari berbagai milist Avanza dan Xenia di yahoogroups yang ada saat itu seperti Daihatsu-Xenia, XeniaAvanza, Toyota-Avanza dan Avanza Indonesia Club, kemudian sepakat melakukan Copy Darat pertama di PUT PUT Golf, Parkir Timur Senayan.
 
Tujuan berdirinya AXIC adalah Wadah dan Pemersatu seluruh Aspirasi, Informasi, Sharing Pengalaman, Sarana meningkatkan Pengetahuan teknis kendaraan bagi seluruh Anggota maupun pemerhati kendaraan Avanza dan Xenia serta memperluas pergaulan serta meningkatkan kesetiakawanan sosial di Masyarakat.
 
Kegiatan yang diselenggarakan AXIC adalah Kegiatan yang berhubungan dengan dunia Otomotif, kegiatan dalam rangka meningkatkan kualitas komunikasi dan pengetahuan anggota serta kegiatan positip/sosial yang mengakomodasi antar sesama anggota serta tidak bertentangan dengan AD/ART.
 
 
== Lihat pula ==
* [[Daftar kendaraan Toyota]].
* [http://forum.axic.or.id]
 
== Pranala luar ==