Krisis finansial Asia 1997: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler
Jogerj (bicara | kontrib)
Baris 9:
Banyak pelaku ekonomi, termasuk [[Joseph Stiglitz]] dan [[Jeffrey Sachs]], telah meremehkan peran ekonomi nyata dalam krisis dibanding dengan pasar finansial yang diakibatkan kecepatan krisis. Kecepatan krisis ini telah membuat Sachs dan lainnya untuk membandingkan dengan [[pelarian bank]] klasik yang disebabkan oleh ''[[shock risk]]'' yang tiba-tiba. Sach menunjuk ke kebijakan keuangan dan fiskal yang ketat yang diterapkan oleh pemerintah pada saat krisis dimulai, sedangkan [[Frederic Mishkin]] menunjuk ke peranan [[informasi asimetrik]] dalam pasar finansial yang menuju ke "mental herd" di antara investor yang memperbesar risiko yang relatif kecil dalam ekonomi nyata. Krisis ini telah menimbulkan keinginan dari [[ekonomi perilaku|pelaksana ekonomi perilaku]] tertarik di [[psikologi pasar]].
== Thailand ==
[[Berkas:Small FX Thailand US 10yrs.png|frame|right|pertukaranPertukaran uang Baht-dollar]]
Dari 1985 sampai 1995, [[Ekonomi Thailand]] tumbuh rata-rata 9%. Pada tanggal 14-15 [[Mei 1997]], mata uang [[baht]], terpukul oleh serangan spekulasi besar. Pada tanggal [[30 Juni]], Perdana Mentri [[Chavalit Yonchaiyudh]] berkata bahwa dia tidak akan [[devaluasi|mendevaluasi]] baht, tetapi administrasi Thailand akhirnya mengambangkan mata uang lokal tersebut pada [[2 Juli]].<BR>
Pada 1996, "[[dana hedge]]" Amerika telah menjual $400 juta mata uang Thai. Dari 1985 sampai 2 Juli 1997, baht dipatok pada 25 kepada [[dolar AS]]. Baht jatuh tajam dan hilang setengah harganya. Baht jatuh ke titik terendah di 56 ke dolar AS pada [[Januari 1998]]. Pasar saham Thailand jatuh 75% pada 1997. [[Finance One]], perusahaan keuangan Thailand terbesar [[bangkrut]]. Pada [[11 Agustus]], [[IMF]] membuka paket penyelamatan dengan lebih dari 16 miliar dolar AS (kira-kira 160 trilyun Rupiah). Pada [[20 Agustus]] IMF menyetujui, paket "bailout" sebesar 3,9 miliar dolar AS.
Baris 62:
| {{flagicon|PHI}} PHP || align="right"|26,30 || align="right"|42,00 || {{loss}} 37,4%
|-
| {{flagicon|MAS}} MYR || align="right"|2,50 48|| align="right"|4,10 88|| {{loss}} 3945,0%
|-
| {{flagicon|KOR}} KRW (k) || align="right"|850|| align="right"|1.290|| {{loss}} 34,1%