Museum Lampung: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tian x-way (bicara | kontrib) kTidak ada ringkasan suntingan |
JohnThorne (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 1:
{{Infobox_Gedung_Bersejarah
| image = [[Berkas:Museum Lampung.jpg|150px]]
Baris 12 ⟶ 11:
| Situs = [[museumlampung.org]]
}}
'''Museum Negeri Lampung''' atau '''Museum Lampung''', adalah sebuah [[museum]] yang terletak di [[Kota Bandar Lampung]],
Museum ini merupakan museum pertama dan terbesar
Letak museum ini cukup strategis sebab tak jauh dari pusat kota [[Bandar Lampung]], yakni hanya 15 menit perjalanan.<ref>[http://www.indonesia.travel/id/destination/962/museum-lampung Museum Lampung]</ref>
== Sejarah Museum Lampung ==
Pembangunan Museum Lampung telah dimulai tahun 1975 dan peletakan batu pertama dilaksanakan tahun 1978. Akan tetapi, peresmiannya baru dilaksanakan pada 24 September 1988 dan diresmikan oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan kala itu, Prof. Dr. Fuad Hasan. Peresmian tersebut bertepatan dengan peringatan Hari Aksara Internasional yang dipusatkan di PKOR Way Halim.
Baris 43 ⟶ 41:
adat, seperti kain tradisional khas Lampung, kain tapis. Rangkaian ritual kedua kelompok adat masing-masing ditampilkan berurutan, mulai dari ritual kelahiran, asah gigi
menjelang dewasa, pernikahan, hingga ritual kematian.
== Referensi ==
{{reflist}}
[[Kategori:Kota Bandar Lampung]]
[[Kategori:Museum di Lampung]]
|