38 derajat lintang utara: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Borgx (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Image:Crossing the 38th parallel.jpg|thumb|Pasukan [[Korea Selatan]] dan [[PBB]] menarik mundur ke belakang paralel ke-38 dalam [[Perang Korea]]]].
'''Paralel utara ke-38''' ([[Hangul]]: 삼팔선/Sampalseon, [[Hanja]]: 八線/Samp'alsŏn) adalah sebuah [[lingkaran lintang]] imajiner sebesaryang berada pada lintang 38 [[derajat (sudut)|derajat]] disebelah [[utara]] [[garis khatulistiwa]] [[Bumi]]. Paralel ke-38 amat penting dalam sejarah terkini [[Korea]].
 
'''Paralel ke-38''' ([[Hangul]]: 삼팔선/Sampalseon, [[Hanja]]: 八線/Samp'alsŏn) adalah sebuah [[lingkaran lintang]] imajiner sebesar 38 [[derajat (sudut)|derajat]] di [[utara]] [[garis khatulistiwa]] [[Bumi]]. Paralel ke-38 amat penting dalam sejarah terkini [[Korea]].
 
Bermula di [[meridian utama]] yang menghadap ke arah timur, parallel 38° utara melintasi:
Baris 31 ⟶ 30:
[[Image:DMZ 10.JPG|thumb|Sisi kiri perbatasan dalam gambar ini milik [[Korsel]] sedangkan yang kanan milik [[Korut]]]]
 
Paralel utara ke-38 pertama kali diusulkan sebagai garis pemisah untuk Korea pada tahun [[1902]]. [[Kekaisaran Rusia|Rusia]] sedang mencoba menarik Korea di bawah kendalinya, sementara Jepang hanya menjamin pengakuan haknya di Korea dari [[Kekaisaran Britania|Britania]]. Dalam mencegah konflik apapun, Jepang mengusulkan Rusia bahwa kedua belah pihak memecah Korea ke dalam [[lingkungan pengaruh]] yang berbeda sepanjang paralel ke-38. Namun, tidak ada persetujuan resmi tercapai, dan Jepang kemudian mengambil [[Korea di bawah kekuasaan Jepang|kendali penuh atas Korea]].
 
Setelah [[penyerahan Jepang]] pada tahun [[1945]], paralel itu dinyatakan sebagai perbatasan oleh [[Dean Rusk]] dand [[Charles Bonesteel]] dari US State-War Navy Coordinating Committee di [[Washington]], selama malam 10-11 Agustus 1945 4 hari sebelum pembebasan penuh atas Korea. Paralel itu membagi semenanjung itu sepenuhnya menjadi 2 bagian. Pada tahun [[1948]], garis pembagi itu menjadi perbatasan antara negara [[Korea Utara]] dan [[Korea Selatan]] yang baru merdeka. Di akhir [[Perang Korea]] ([[1950]]-[[1953]]), sebuah perbatasan baru didirikan melalui pertengahan [[Zona Demiliterisasi Korea|Zona Demiliterisasi]], yang memotong paralel ke-38 dalam [[sudut lancip]], dari tenggara ke timur laut. paralel ke-38 juga tempat di mana gencatan senjata diserukan untuk mengakhiri konflik.
:''Lihat juga: [[Pembagian Korea]] dan [[Panmunjeom]]''
 
==Lihat jugapula==
*[[Lingkaran lintang]]
*[[Struktur paralel ke-38]]
Baris 43 ⟶ 42:
* Oberdorfer, Don. ''The Two Koreas: A Contemporary History''. (1997)
 
[[CategoryKategori:Garis lintang]]
[[CategoryKategori:Geografi Korea]]
 
[[ar:خط عرض 38 شمال]]