Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 73:
Masyarakat di wilayah [[Gruza]] tepatnya di Serbia bagian tengah menyakini bahwa ala itu tidak terlihat, tetapi ia dapat didengar desisnya yang kuat bergema di dalam awan hujan [[es]] yang gelap. Meraka menganggap bahwa bentuk makhluk tersebut menyerupai naga atau ular seperti iblis yang terhubung dengan [[angin]], dan [[badai]] serta awan hujan es. Di Bulgaria, petani melihat ala yang mengerikan dengan sayap besar dan ekor tebal serta melihat pedang di dalam awan gelap. Ketika ala mendatangi desa dan penduduk setempat, penduduk desa mengintip dari bilik rumah mereka ke langit dengan berharap melihat elang kekaisaran muncul di sana. Mereka percaya bahwa burung elang yang dengan salib di punggungnya dapat mengusir ala dan awan hitam dari ladang-ladang mereka. Selanjutnya, di [[Bulgaria timur]], ala tidak muncul dalam wujud dalam awan, tetapi mereka muncul di kejadian angin yang kencang dan [[angin puyuh]]. Kemudian, di daerah lain di Bulgaria, ala tersebut terlihat berwujud sebagai banteng dengan tanduk yang besar, berwujud awan hitam, kabut gelap serta berbentuk monster seperti ular dengan enam sayap yang memiliki dua belas ekor. Makhluk Ala tersebut diperkirakan menghuni daerah pegunungan terpencil atau gua, di mana ia mendatangkan cuaca buruk. Dalam tradisi Bulgaria, badai petir dan awan hujan es ditafsirkan sebagai pertempuran antara naga atau elang yang baik dengan ala yang jahat.<ref name="bnr">{{cite web|url=http://www.bnr.bg/RadioBulgaria/Emission_Bulgarian/Theme_Folklor/Material/2109_oblak.htm|title=Тъмен се облак задава|last=Панайотова|first=Румяна|date=21 September 2006|publisher=Българско Национално Радио|language=Bulgarian|archive-url=https://web.archive.org/web/20070930185239/http://www.bnr.bg/RadioBulgaria/Emission_Bulgarian/Theme_Folklor/Material/2109_oblak.htm|archive-date=2007-09-30|accessdate=2020-04-26|url-status=dead}}</ref><ref name="macdermott">{{cite book|title=Bulgarian folk customs|last=MacDermott|first=Mercia|publisher=Jessica Kingsley Publishers|year=1998|isbn=978-1-85302-485-6|page=64}}</ref><ref name="stoynev">{{cite book|title=Българска митология. Енциклопедичен речник|last=Стойнев|first=Анани|author2=Димитър Попов|author3=Маргарита Василева|author4=Рачко Попов|publisher=изд. Захари Стоянов|year=2006|isbn=978-954-739-682-1|page=347|language=Bulgarian|chapter=Хала}}</ref> Orang-orang Serbia di Kosovo percaya bahwa ala tersebut menurunkan ekornya ke tanah dan menyembunyikan kepalanya di awan. Siapa pun yang melihat kepalanya langsung menjadi gila. Dalam relief tinggi yang diukir di atas jendela gereja biara Visoki Decani, seekor elang menggenggam seekor ular seperti [[ular naga]], sementara seekor [[elang]] memandang kearah ular tersebut. Menurut deskripsi dari Serbia timur, ala adalah makhluk yang sangat besar dengan tubuh [[ular]] dan kepala [[kuda]]. Pendapat yang sangat umum adalah bahwa ala adalah saudara perempuan [[naga]], dan kurang lebih mirip dengannya. Dalam mantra dari [[Serbia timur]], ala tersebut digambarkan sebagai ular berkepala tiga.<ref>{{cite book|title=U znaku Moloha: antropološki ogled o žrtvovanju|last=Janićijević|first=Jovan|publisher=Idea|year=1995|isbn=978-86-7547-037-3|location=[[Belgrade]]|page=8|language=Serbian}}</ref><ref>{{cite book|last=Radenković|first=Ljubinko|publisher=Gradina|year=1982|location=[[Niš]]|page=97|language=Serbian|script-title=sr:Народне басме и бајања}}</ref>
 
== Referensi ==
[[Kategori:Serbia]]
[[Kategori:Bulgaria]]