Hubungan Belanda dengan Israel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k Robot: Perubahan kosmetika
Glorious Engine (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{Infobox bilateral relations|Israel–Belanda|Israel|Netherlands}}
 
'''Hubungan Belanda dengan Israel''' adalah hubungan luar negeri antara [[Israel]] dan [[Belanda]]. Pada 1947, Belanda menyetujui [[RancanaRencana Partisi Perserikatan Bangsa-Bangsa untuk Palestina]]. Kedua negara tersebut mendirikan hubungan diplomatik pada 1949.<ref>[http://www.minbuza.nl/binaries/pdf/reizen-en-landen/betrekkingen-met-nederland/israel.pdf Kementerian Urusan Luar Negeri Belanda tentang hubungannya dengan Israel (hanya dalam bahasa Belanda)]</ref> Sampai Israel dan Uni Soviet mendirikan kembali hubungan diplomatik (3 Januari 1991), kedutaan besar Belanda mewakili Israel di Uni Soviet.<ref>"They did not dwell alone. The emigration from the Soviet Union. 1967 - 1990. During the representation of Israeli Interests by the Netherlands Embassy in Moscow." [http://irs.ub.rug.nl/ppn/152736069 Summary of dissertation] at the [[Rijksuniversiteit Groningen]] by Petrus Buwalda. Groningen, 1996.</ref>
[[Berkas:Israeli Embassy The Hague - Netherlands- Photo by Persian Dutch Network 2014.png|thumb|250px|right|Kedutaan Besar Israel di Belanda terletak di gedung ini di [[Den Haag]]. (Mei 2014)]]
Israel memiliki sebuah kedutaan besar di [[Den Haag]].<ref>[http://thehague.mfa.gov.il/mfm/web/main/missionhome.asp?LanguageID=0&Question2=&MissionID=82&MissionID= Kedutaan besar Israel di Den Haag]</ref> belanda memiliki sebuah kedutaan besar di [[Ramat Gan]], sebuah kantor informasi di [[Yerusalem]] dan dua konsulat kehormatan di [[Eilat]] dan [[Haifa]].<ref>[http://www.netherlands-embassy.co.il/Embassy/Content/en/index.php Kedutaan besar Belanda di Tel Aviv]</ref> Kedua negara tersebut adalah anggota penuh dari [[Uni untuk Mediterania]].