Daftar presiden Amerika Serikat yang meninggal saat menjabat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
What a joke (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Glorious Engine (bicara | kontrib)
Baris 87:
{{main article|Pembunuhan William McKinley}}
[[William McKinley]] dibunuh pada 6 September 1901, di dalam [[Temple of Music]], halaman [[Pan-American Exposition]], [[Buffalo, New York|Buffalo]], New York. [[William McKinley|McKinley]] menyalami masyarakat saat ia ditembak oleh [[Leon Czolgosz]], seorang [[Anarkisme|anarkis]]. Presiden meninggal delapan hari kemudian pada 14 September karena [[gangren]] yang disebabkan oleh luka peluru.<ref name=McKinley>Leech 594-600</ref>
 
McKinley telah [[pemilihan presiden Amerika Serikat 1900|terpilih untuk masa jabatan kedua pada 1900]].<ref>{{cite book
| last = Rauchway
| first = Eric
| authorlink=Eric Rauchway
| year = 2004
| title = Murdering McKinley: The Making of Theodore Roosevelt's America
| publisher = Hill and Wang
| location = New York
| pages = 3–4
| isbn = 978-0-8090-1638-9
| ref = {{sfnRef|Rauchway}}
}}</ref> Ia menikmati pertemuan publik, dan kurang memperhatikan keamanan yang tersedia untuk kantornya.<ref>Leech 561-62</ref> [[Sekretaris untuk Presiden Amerika Serikat|Sekretaris untuk Presiden]], [[George B. Cortelyou]], mengkhawatirkan sebuah upaya [[pembunuhan]] yang akan terjadi saat ia berkunjung ke Temple of Music, dan dua kali ia tunda jadwalnya. McKinley merestorasikannya pada setiap waktu.<ref>Leech 584</ref>
 
Czolgosz telah kehilangan pekerjaannya pada masa [[Kepanikan 1893]] dan beralih menjadi anarkisme, sebuah filsafat politik yang para pengikutnya diperbolehkan untuk membunuh para pemimpin asing.<ref>Miller 56-60</ref> Menganggap McKinley sebagai lambang penindasan, Czolgosz merasa bahwa tugasnya sebagai seorang anarkis adalah untuk membunuhnya.<ref>Miller 301–302</ref> Tidak dapat mendekati McKinley saat bhagian awal kunjungan presidensialnya, Czolgosz menembak McKinley sebanyak dua kali saat Presiden bersalaman dengannya dalam sebuah barisan resepsi di tempat tersebut. Satu peluru mengenai McKinley; yang lainnya mengenai [[abdomen]]-nya dan tak pernah ditemukan.<ref name=McKinley/>
 
McKinley awalnya terlihat pulioh, namun kembali memburuk pada 13 September karena luka-lukanya menjadi gangren, dan meninggal pada pagi berikutnya; [[Wakil Presiden Amerika Serikat|Wakil Presiden]] [[Theodore Roosevelt]] menggantikannya, Roosevelt sedang mendaki di dekat puncak Gunung Marcy, kawasan Adirondack, negara bagian New York, saat seseorang mengabarkannya kabar buruk tersebut.<ref>{{cite book
| last = Morgan
| first = H. Wayne
| year = 2003
| title = William McKinley and His America |edition=revised
| publisher = The Kent State University Press
| page = 402
| location = Kent, Ohio
| isbn = 978-0-87338-765-1
| ref = {{sfnRef|Morgan}}
}}</ref> Setelah pembunuhan McKinley, dimana Czolgosz dihukum mati di [[kursi listrik]], [[Kongres Amerika Serikat]] mengesahkan legislasi yang meresmikan dibentuknya [[United States Secret Service|Secret Service]] dengan tugas melindungi presiden.<ref>{{cite book
| last = Bumgarner
| first = Jeffrey
| year = 2006
| title = Federal Agents: The Growth of Federal Law Enforcement in America
| publisher = Greenwood Press
| page = 46
| location = Westport, Connecticut
| isbn = 978-0-275-98953-8
| ref = {{sfnRef|Bumgarner}}
}}</ref>
 
== 1963: John F. Kennedy ==