Mesin diesel: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
{{kegunaanlain|Diesel}}
[[Berkas:Diesel generator on an oil tanker.jpg|thumbjmpl|Generator diesel pada sebuah tanker minyak]]
[[Berkas:Dieselmotor vs.jpg|thumbjmpl|Mesin diesel yang dibuat oleh [[MAN SE|MAN AG]] tahun 1906]]
'''Motor bakar diesel''' biasa disebut juga dengan '''Mesin diesel''' (atau '''mesin pemicu kompresi''') adalah [[motor bakar pembakaran dalam]] yang menggunakan [[panas kompresi]] untuk menciptakan [[pembakaran|penyalaan]] dan membakar [[bahan bakar diesel|bahan bakar]] yang telah diinjeksikan ke dalam [[ruang bakar]]. Mesin ini tidak menggunakan [[busi]] seperti [[mesin bensin]] atau [[mesin gas]]. Mesin ini ditemukan pada tahun [[1892]] oleh [[Rudolf Diesel]], yang menerima [[paten]] pada [[23 Februari]] [[1893]]. Diesel menginginkan sebuah mesin untuk dapat digunakan dengan berbagai macam bahan bakar termasuk debu batu bara. Dia mempertunjukkannya pada Exposition Universelle ([[Pameran Dunia]]) tahun [[1900]] dengan menggunakan minyak kacang (lihat [[biodiesel]]). Mesin ini kemudian diperbaiki dan disempurnakan oleh [[Charles F. Kettering]].
 
Baris 10:
== Sejarah ==
{{Main|Rudolf Diesel}}
[[Berkas:Diesel's Engine.jpg|thumbjmpl|Mesin asli yang dibuat Diesel tahun 1897, dipajang di Museum Jerman di Munich, Jerman]]
[[Rudolf Diesel]] lahir di Paris tahun 1858 sebagai keluarga ekspatriat Jerman.<ref>{{Cite book|last=Thomas|first=Donald E.|title=Diesel: Technology and Society in Industrial Germany|publisher=University of Alabama Press|year=1987|isbn=978-0-8173-0295-5|ref=Thomas, 1987}}</ref> Ia melanjutkan studi di [[Universitas Teknologi Munchen|Politeknik Munchen]]. Setelah lulus dia bekerja sebagai teknisi kulkas, namun bakatnya terdapat dalam mendesain mesin. Diesel mendesain banyak mesin panas, termasuk mesin udara bertenaga solar. tahun 1892 ia menerima paten dari Jerman, Swiss, Inggris, dan Amerika Serikat untuk karyanya "Method of and Apparatus for Converting Heat into Work" ('''Metode dan Alat untuk Mengubah Panas menjadi Kerja''').<ref>[http://www.google.com/patents/about?id=oV5wAAAAEBAJ METHOD OF AND APPARATUS FOR CONVERTING HEAT INTO WORK], United States Patent No. 542,846, Filed Aug 26 1892, Issued July 16, 1895, Inventor Rudolf Diesel of Berlin Germany</ref> Tahun 1893 ia menemukan sebuah "mesin pembakaran-lambat" yang pertama-tama mengkompres udara sehingga menaikkan temperaturnya sampai di atas titik nyala, lalu secara bertahap memasukkan bahan bakar ke dalam ruang bakar. Tahun 1894 dan 1895 ia membuat paten di beberapa negara untuk mesin yang ia temukan, pertama di Spanyol (No.&nbsp;16.654), Perancis (No.&nbsp;243.531) dan Belgia (No.&nbsp;113.139) bulan Desember 1894, Jerman (No.&nbsp;86.633) tahun 1895, dan Amerika Serikat (No.&nbsp;608.845) tahun 1898.<ref>[http://www.google.com/patents/about?id=vQVgAAAAEBAJ Internal-Combustion Engine], U. S. Patent number 608845, Filed Jul 15 1895, Issued Aug 9 1898, Inventor RUDOLF DIESEL, Assigned to the Diesel Motor Company of America (New York)</ref> Ia mengoperasikan mesin pertamanya tahun 1897.
 
Baris 16:
 
== Bagaimana mesin diesel bekerja ==
[[Berkas:DieselCycle PV.svg|thumbjmpl|rightka|Diagram siklus termodinamika sebuah mesin diesel ideal. Urutan kerja mesin diesel berurutan dari nomor 1-4 searah jarum jam. Dalam siklus mesin diesel, pembakaran terjadi dalam tekanan tetap dan pembuangan terjadi dalam volume tetap. Tenaga yang dihasilkan setiap siklus ini adalah area di dalam garis siklus.]]
[[Berkas:Model Engine Luc Viatour.jpg|thumbjmpl|Model mesin diesel, sisi kiri]]
[[Berkas:Model Engine B Luc Viatour.jpg|thumbjmpl|Model mesin diesel, sisi kanan]]
{{See also|Siklus diesel}}
 
Baris 41:
* Tidak ada tegangan listrik tinggi pada sistem penyalaan, sehingga tahan lama dan mudah digunakan pada lingkungan yang keras. Tidak adanya koil, kawat spark plug, dsb juga menghilangkan sumber gangguan frekuensi radio yang dapat mengganggu peralatan navigasi dan komunikasi, sehingga penting pada pesawat terbang dan kapal.
* Daya tahan mesin diesel umumnya 2 kali lebih lama daripada mesin bensin<ref>{{cite web|url=http://www.thedieselpage.com/mileage.htm |title=When used under identical operating conditions, a diesel engine will likely produce at least twice the engine life of a gas engine |publisher=Thedieselpage.com |date= |accessdate=October 3, 2010|archiveurl = http://www.webcitation.org/5uL1I5QR5 |archivedate = November 18, 2010|deadurl=no}}</ref>{{Better source|date=June 2013}} karena suku cadang yang digunakan telah diperkuat..
[[Berkas:Soybeanbus.jpg|rightka|thumbjmpl|Bus yang menggunakan '''biodiesel''']]
* [[Bahan bakar diesel]] dapat dihasilkan langsung dari minyak bumi. Distilasi memang menghasilkan bensin, namun hasilnya tak akan cukup tanpa adanya [[catalytic reforming]], yang berarti memerlukan ongkos tambahan.
* Bahan bakar diesel umumnya dianggap lebih aman daripada bensin. Meskipun bahan bakar diesel dapat terbakar pada udara bebas jika disulut dengan sumbu, namun tidak akan meledak dan tidak menghasilkan uap yang mudah terbakar dalam jumlah besar. Tekanan uap yang rendah sangat menguntungkan untuk aplikasi kapal laut, di mana campuran bahan bakar dengan udara yang dapat meledak sangatlah berbahaya. Dengan alasan yang sama, mesin diesel tahan terhadap [[vapor lock]].