Belut sawah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kembangraps (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Baris 14:
| synonyms = ''Fluta alba'' (Bloch and Schneider, 1801)
}}
'''Belut sawah''', '''moa''', atau '''lindung''' (''Monopterus albus'') adalah sejenis [[ikan]] anggota suku [[Synbranchidae]] ([[belut]]), ordo [[Synbranchiiformes]], yang mempunyai nilai ekonomi dan ekologi. Ikan ini dapat dimakan, baik digoreng, dimasak dengan saus pedas asam, atau digoreng renyah sebagak snek. Secara ekologi, belut dapat dijadikan indikator pencemaran lingkungan karena hewan ini mudah beradaptasi. Lenyapnya belut menandakan kerusakan lingkungan yang sangat parah telah terjadi.
 
Belut adalah [[predator]] ganas di lingkungan [[rawa]] dan [[sawah]]. Makanannya ikan kecil, [[cacing]], [[krustasea]]. Ia aktif di malam hari. Hewan ini dapat mengambil oksigen langsung dari udara dan mampu hidup berbulan-bulan tanpa air, asalkan lingkungannya tetap basah. Hewan ini mampu menyerap oksigen bahkan lewat kulitnya. Kebiasaaannya adalah bersarang di dalam lubang berlumpur dan menunggu mangsa yang lewat. Walaupun berasal dari daerah [[tropika]], belut sawah diketahui dapat menyintas (''survive'') musim dingin dengan suhu sangat rendah. Kombinasi sifat-sifat yang dimiliki belut membuatnya menjadi hewan yang dianggap berbahaya bagi lingkungan yang bukan habitatnya.
Baris 24:
Belut sawah berasal dari [[Asia Timur]] dan [[Asia Tenggara]] barat. Belut bahkan sekarang dilaporkan telah menghuni rawa-rawa di Hawaii, Florida, dan Georgia di [[Amerika Serikat]] dan dianggap sebagai hewan invasif.
 
== Sumber ==
<references/>
*[http://www.iucnredlist.org/search/details.php/13721/all Monopterus indicus]
Baris 32:
*[http://www.discoverlife.org/20/q?search=Monopterus+albus Discover Life]
 
== Pranala luar ==
* [http://ecologyasia.com/verts/fresh-fishes/asian-swamp-eel.htm Deskripsi singkat] di situs ecologyasia.com
* [http://www.anstaskforce.gov/spoc/swamp_eel.php Informasi manajemen pengendalian belut sawah sebagai hewan invasif]
 
[[CategoryKategori:Ikan]]
[[Kategori:Synbranchidae]]