Lee Sung-min (penyanyi): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Penambahan nama dalam huruf Hangul Perbaikan kesalahan link (di suntingan sebelumnya : dance / tari -> dance music, bass / suara pria -> bass guitar)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 20:
*[[K-pop]]
*[[Elektronika]]
*[[Dance(music)|Dance Music]]
*[[R&B]]
*[[Rock]]
Baris 27:
*[[Vokal]]
*[[Gitar]]
*[[Bass(instrument)|Bass Guitar]]
*[[Piano]]
*[[Saksofon]]}}
Baris 51:
{{Contains Korean text}}
 
'''Lee Sungmin''' (Hangul {{linktext|이|성|민}}, lahir tanggal 1 Januari 1986) adalah seorang penyanyi dan aktor [[Korea Selatan]]. Dia adalah anggota [[boy band]] Korea Selatan, [[Super Junior]] serta sub-grupnya [[Super Junior-T]], [[Super Junior-H]] dan [[Super Junior-M]].
Bergabung dengan SM Entertainment melalui audisi the ''SM Youth Best Contest'' di tahun 2001. Tahun 2002 Sungmin tampil perdana di televisi Nasional Korea di acara yang berjudul ''Heejun vs. Kangta, Battle of the Century: Pop vs. Rock'' bersama proyek grup R&B beranggotakan dirinya [[Junsu]] dan rekan se-grup [[Eunhyuk]]. Namun grup tersebut dibubarkan, kemudian Sungmin resmi debut bersama grup ''Super Junior 05'' pada tanggal 6 November 2005. Sungmin memulai debut sebagai aktor tahun 2005, sebelum debut bersama Super Junior, dengan memerankan karakter Kang Dong-shin remaja di drama MBC ''[[Sisters of the Sea]]''. Tahun 2009, ia memulai debut teater musikal dengan berperan sebagai pemeran utama Ro, di musikal ''[[Akilla]]''.