Kemitraan Perdagangan dan Investasi Transatlantik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Robot: Perubahan kosmetika
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
{{About|regulasi dan perjanjian dagang|senyawa kimia yang disingkat TTIP|Titanium isopropoksida}}
[[Berkas:European Union United States Locator.svg|thumbjmpl|400px|[[Amerika Serikat]] (jingga) dan [[Uni Eropa]] (hijau)]]
 
'''Kemitraan Perdagangan dan Investasi Transatlantik''' ({{lang-en|Transatlantic Trade and Investment Partnership}}; '''TTIP''') adalah rencana [[perjanjian perdagangan]] antara [[Uni Eropa]] dan [[Amerika Serikat]] yang bertujuan memajukan perdagangan dan pertumbuhan ekonomi antarnegara. Pemerintah Amerika Serikat memandang TTIP sebagai perjanjian pelengkap [[Kemitraan Trans-Pasifik]] (TPP).<ref name=StateDept>[http://www.state.gov/p/eap/rls/rm/2014/01/219881.htm Transatlantic Interests In Asia], Russel, Daniel R., [[United States Department of State]], 13 January 2014</ref> Perjanjian ini masih dirundingkan. Tiga bidang utamanya adalah akses pasar, regulasi khusus, dan peraturan, prinsip, dan bentuk kerja sama yang lebih luas.<ref name="eu state of play">[http://trade.ec.europa.eu/doclib/html/152666.htm State of Play of TTIP negotiations ahead of the 6th round of negotiations], European Commission DG Trade, 11 July 2014</ref><ref name="negotiators">[http://trade.ec.europa.eu/doclib/html/151668.htm List of lead negotiators for the Transatlantic Trade and Investment Partnership], European Commission DG Trade<p>[http://www.ustr.gov/sites/default/files/lead%20negotiators%20list%20TTIP.pdf List of lead negotiators for the Transatlantic Trade and Investment Partnership], Office of the United States Trade Representative</ref> Menurut ekonom [[Hosuk Lee-Makiyama]], rencananya negosiasi disepakati pada penghujung tahun 2014, namun baru benar-benar berakhir pada tahun 2019 atau 2020.<ref name="Reuters Jun 16, 2015">Philip Blenkinsop. [http://uk.reuters.com/article/us-eu-usa-trade-idUKKBN0OW0UW20150616 EU-U.S. trade deal seems distant dream after early optimism]. [[Reuters]]. 16 June 2015.</ref>