Data: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Elsa Loekito (bicara | kontrib)
Perbaikan tag <br/> di akhir setiap paragraf.
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Elsa Loekito (bicara | kontrib)
Memasukkan wikifikasi pada beberapa kata kunci.
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 8:
Menurut berbagai sumber lain, data dapat juga didefinisikan sebagai berikut:
 
* Menurut [[kamus]] bahasa inggris-indonesia, data berasal dari kata ''[[datum]]'' yang berarti fakta.
 
* Dari sudut pandang [[bisnis]], data bisnis adalah deskripsi [[organisasi]] tentang sesuatu (''resources'') dan kejadian (''transactions'') yang terjadi.
 
* Pengertian yang lain menyebutkan bahwa data adalah [[deskripsi]] dari suatu kejadian yang kita hadapi.
 
Intinya data itu adalah suatu fakta-fakta tertentu sehingga menghasilkan suatu [[kesimpulan]] dalam menarik suatu [[keputusan]].
 
== Contoh Data Sederhana ==