Noah (grup musik): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 54:
Pada tahun 2005, Peterpan kembali merilis 2 album yaitu: ''VCD Untuk Sahabat Peterpan'' yang berisi ''Original VCD Karaoke'' termasuk video klip serta dokumentasi saat mereka melakukan pemecahan rekor konser selama 24 jam di 6 kota.<ref>[http://www.kapanlagi.com/h/0000052137.html Peterpan Lanjutkan Sukses dengan Rilis VCD], [[Kapanlagi.com]], diakses 21 Januari 2008</ref>,dan [[album jalur suara]] film ''[[Alexandria (film)|Alexandria]]''.<ref>[http://www.kapanlagi.com/h/0000082975.html Peterpan Rilis Album Terbarunya, ALEXANDRIA], [[Kapanlagi.com]], diakses 21 Januari 2008</ref>
 
=== Perpecahan dan ''Hari yang Cerah...'' (2007–20082006–2008) ===
{{Main|Hari Yang Cerah...}}[[Berkas:Hari_Yang_Cerah.jpg|jmpl|ki|Hari yang Cerah...|pra=Special:FilePath/Hari_Yang_Cerah.jpg]]
Pada tanggal 4 November 2006, Andika dan Indra, resmi keluar dari Peterpan. Kedua mantan personel Peterpan ini pada akhirnya membentuk grup musik lainnya yang diberi nama [[The Titans]]. Dengan keluarnya Andika dan Indra, posisi mereka ditempati oleh dua personel tambahan, yaitu David pada kibor dan Lucky pada bass. Perpecahan ini dipicu oleh ibunda Andika yang keberatan jika, Ariel, Uki, Lukman dan Reza, masih menggunakan nama Peterpan. Andika sempat mengancam akan paksa Peterpan stop manggung selama belum berganti nama.