Kanker payudara: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
LaninBot (bicara | kontrib)
k Perubahan kosmetik tanda baca
k minor changes
Baris 32:
Pada tahap inisiasi terjadi suatu perubahan dalam bahan genetik sel yang memancing sel menjadi ganas. Perubahan dalam bahan [[genetik]] sel ini disebabkan oleh suatu agen yang disebut [[karsinogen]], yang bisa berupa bahan [[kimia]], [[virus]], [[radiasi]] (penyinaran) atau [[sinar matahari]]. Tetapi tidak semua sel memiliki kepekaan yang sama terhadap suatu karsinogen. Kelainan genetik dalam sel atau bahan lainnya yang disebut promotor, menyebabkan sel lebih rentan terhadap suatu karsinogen. Bahkan gangguan [[fisik]] menahunpun bisa membuat sel menjadi lebih peka untuk mengalami suatu keganasan.
 
[[Progesteron]], sebuah [[hormon]] yang menginduksi ''ductal side-branching'' pada kelenjar payudara dan [[lobualveologenesis]] pada [[sel epitelial]] payudara, diperkirakan berperan sebagai aktivator lintasan [[tumorigenesis]] pada sel payudara yang diinduksi oleh [[karsinogen]]. [[Progestin]] akan menginduksi [[transkripsi]] regulator [[siklus sel]] berupa [[siklin D1]] untuk disekresi sel epitelial. Sekresi dapat ditingkatkan sekitar 5 hingga 7 kali lipat dengan stimulasi hormon [[estrogen]],<ref>{{en}} {{cite web
| url = http://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/9275084
| title = Progesterone, in addition to estrogen, induces cyclin D1 expression in the murine mammary epithelial cell, in vivo.
| accessdate = 2011-07-23
| work = Department of Cell Biology, Baylor College of Medicine; Said TK, Conneely OM, Medina D, O'Malley BW, Lydon JP.
}}</ref> oleh karena estrogen merupakan hormon yang mengaktivasi [[kluster diferensiasi|ekspresi]] pencerap progesteron pada sel epitelial.<ref>{{en}} {{cite web
| url = http://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/2226309
| title = Progesterone action in normal mouse mammary gland.
| accessdate = 2011-07-23
| work = Physiology Department, Michigan State University; Wang S, Counterman LJ, Haslam SZ.
}}</ref> Selain itu, progesteron juga menginduksi [[sekresi]] [[kalsitonin]] [[sel luminal]] dan [[morfogenesis]] kelenjar.<ref>{{en}} {{cite web
| url = http://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/14765981
| title = Progesterone induction of calcitonin expression in the murine mammary gland.