Andi Ranggong: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k replaced: karirnya → kariernya
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 0 sources and tagging 1 as dead.) #IABot (v2.0.8
Baris 31:
Andi Ranggong mengawali kariernya pada 1966 dengan menjabat sebagai Kabag Urusan Kantor Bupati Kepala Daerah (BKD) Sidrap. Kariernya terus menanjak hingga menjadi Kadispenda Sidrap pada 1989 dan pensiun sebagai ASN pada 1992. Ia kemudian terpilih menjadi anggota DPRD Sidrap dari Partai Golkar Periode 1992-1997. Jabatan sebagai wakil ketua DPRD Sidrap pernah diembannya 1997-1999 sebelum akhirnya terpilih sebagai Ketua DPRD Sidrap 1999-2003. Karier puncaknya adalah ketika dipercaya sebagai bupati Sidenreng Rappang dalam masa jabatan 2003−2008.<ref name=":0" />
 
Andi Ranggong meninggal dunia pada 22 Mei 2018 dalam usia 82 tahun setelah lama menjalani perawatan di Rumah Sakit Grestelina Makassar.<ref>{{Cite web|url=http://online24jam.com/2018/05/22/106183/mantan-bupati-sidrap-h-andi-ranggong-berpulang/|title=Mantan Bupati Sidrap H.Andi Ranggong Berpulang|last=Tohir|first=Muhammad|date=|website=online24jam.com|language=id|access-date=16 April 2020}}{{Pranala mati|date=Februari 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref>
 
{{kotak mulai}}