Tenis: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Add 3 books for Wikipedia:Pemastian (20210209)) #IABot (v2.0.8) (GreenC bot
Baris 22:
 
Tenis adalah salah satu cabang olahraga [[Olimpiade]] dan dimainkan pada semua tingkat masyarakat di segala usia. Olahraga ini dapat dimainkan oleh siapa saja, termasuk orang-orang yang menggunakan kursi roda. Permainan tenis modern berasal dari [[Birmingham]], [[Inggris]] pada akhir abad ke-19 sebagai "tenis lapangan rumput".<ref>{{cite book|last=Baker
|first=William J.|year=1988|title=Sports in the Western World|pageurl=182|publisher=University of Illinois Press|ISBN=0252060423}}<https://archive.org/details/ref>sportsinwesternw00bake
|page=[https://archive.org/details/sportsinwesternw00bake/page/182 182]|publisher=University of Illinois Press|ISBN=0252060423}}</ref>
 
Peraturan tenis berubah sedikit sejak 1890-an. Dua perubahan kecil adalah sejak 1908 hingga 1961 pemain yang melakukan ''service'' (pukulan pertama) harus menjaga salah satu kakinya tetap di tanah hingga service berpindah dan adopsi sistem ''tie-break'' pada 1970-an. Tambahan terakhir yang diterapkan pada tenis profesional adalah teknologi tinjauan ulang elektronik.
Baris 36 ⟶ 37:
 
[[Berkas:Jeu de paume002.jpg|jmpl|230px|''Jeu de paume'' in the 17th century]]
Sebagian besar sejarawan meyakini asal mula tenis adalah permainan kuno yang dimainkan di bagian utara Prancis pada abad ke-12. Permainan itu dilakukan dengan memukul bola menggunakan telapak tangan.<ref>{{cite book|last=Gillmeister|first=Heiner|title=Tennis : A Cultural History|url=https://archive.org/details/tennisculturalhi0000gill|year=1998|publisher=New York University Press|location=Washington Square, N.Y.|isbn=081473121X|page=[https://archive.org/details/tennisculturalhi0000gill/page/117 117]}}</ref> Louis X dari Prancis adalah salah satu penyuka permainan ''jeu de paume'', (“permainan telapak tangan”), yang nantinya berkembang menjadi tenis, dan ia tercatat menjadi orang yang membangun lapangan tenis di dalam ruangan menurut gaya modern. Louis tidak menyukai bermain tenis di lapangan terbuka dan memerintahkan pembuatan lapangan tertutup di dalam ruangan di Paris "sekitar akhir abad ke-13".<ref name=Newman>{{cite book|last=Newman|first=Paul B.|title=Daily life in the Middle Ages|year=2001|publisher=McFarland & Co.|location=Jefferson, N.C.|isbn=978-0-7864-0897-9|page=163}}</ref> Sayangnya, pada Juni 1316 di [[Vincennes]], Val-de-Marne, dan setelah satu permainan khusus yang melelahkan, Louis meminum sejumlah besar anggur dingin dan kemudian meninggal akibat [[radang paru-paru]] atau [[pleuritis]], meskipun ada juga dugaan keracunan.<ref name=Gillmeister>{{cite book|last=Gillmeister|first=Heiner|title=Tennis : A Cultural History|url=https://archive.org/details/tennisculturalhi0000gill|year=1998|publisher=Leicester University Press|location=London|isbn=978-0-7185-0195-2|pages=17–21[https://archive.org/details/tennisculturalhi0000gill/page/17 17]–21|edition=Repr.}}</ref> Karena kematiannya tersebut, Louis X menjadi pemain tenis pertama yang namanya dicatat dalam sejarah.<ref name=Gillmeister/>
 
[[Raket]] mulai digunakan pada abad ke-16 dan permainannya mulai disebut "tenis", yang berasal dari istilah dalam bahasa Prancis lama ''tenez'', yang dapat diartikan "tahan!", "terima!", atau "ambil!", suatu [[interjeksi]] yang digunakan oleh pemain yang melakukan ''service'' ditujukan pada lawannya.<ref>{{cite web|url=http://www.etymonline.com/index.php?term=tennis |title=Online Etymology Dictionary |publisher=Etymonline.com |date=1927-06-10 |accessdate=2013-05-15}}</ref> Permainan tersebut populer di Inggris dan Prancis, meskipun permainan tersebut hanya dimainkan di dalam ruangan dan bola sewaktu-waktu dapat keluar melewati tembok.