Pusat Komando Pasukan Katak: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{Infobox military unit
|unit_name=Pusat Komando Pasukan Katak Angkatan Laut<br>(Puskopaska)
|image=Gambar Komando Pasukan Katak.png
|image_size=
Baris 16:
|commander1=[[Laksamana Pertama]] [[TNI]] [[Yudhi Bramantyo NS]]
|commander1_label=Komandan
|commander2= [[Kolonel|Kolonel Laut (P)]] [[Baroyo Eko Basuki|Baroyo Eko Basuki, SHS.H., M.M.]]
|commander2_label=Wakil Komandan
|ceremonial_chief=
Baris 95:
Tahap berikutnya adalah sabotase, kontra sabotase dan intelijen tempur. Materi yang menekankan pada konsep “blue jeans soldier” ini dilakukan selama 2 bulan sebagai lanjutan materi serupa yang telah mereka terima pada tahap Komando. Mereka harus bisa mendata, mencari tahu berapa komposisi jumlah musuh, kapan saat lengah, demografi, menggalang simpatisan, dan waktu yang tepat untuk operasi penyerbuan/penyergapan, dan yang pasti tanpa diketahui musuh.
 
Tahap terakhir dari pendidikan Kopaska adalah pendidikan penghancuran bawah air Underwater Demolition Team (UDT). Inilah keahlian khusus serta ciri khas pasukan katak di seluruh dunia. Teknik menjinakkan ranjau, patroli pantai, renang rintis, penyelaman laut dalam, selam dengan Scuba Close Circuit, sabotase kapal musuh dengan torpedo berjiwa, dan penyerbuan dalam laut dipelajari di sini. Karena pendidikan ini adalah bagian akhir dari pendidikan madya brevet paska, pelatih mengadakan latihan berganda yang mencakup keseluruhan materi yang pernah diberikan. Akhir dari pendidikan Kopaska yang hampir 1 tahun itu ditandai dengan digelarnya operasi amfibi khusus, demo UDT, Infiltrasi, raid amfibi dan keahlian lain yang dimiliki pasukan katak TNI AL ini didepan para petinggi TNI AL. Pasukan Katak “muda” ini berhak atas baret merah Kopaska, Brevet Manusia Katak, Brevet Para Dasar, brevet menembak TNI AL, Brevet Selam TNI AL, Brevet Renang Selat dan Brevet lainnya yang berhak mereka kenakan. Sebagai awal, mereka akan ditempatkan di detasemen latih yang ada di Armabar dan Armatim selama setahun. Untuk selanjutnya bisa menempuh pendidikan spesialisasi (master/tingkat madya) di bidang masing-masing minimal setelah 2 – 3 tahun bertugas di [[Kopaska]].
diberikan. Akhir dari pendidikan Kopaska yang hampir 1 tahun itu ditandai dengan digelarnya operasi amfibi khusus, demo UDT, Infiltrasi,
raid amfibi dan keahlian lain yang dimiliki pasukan katak TNI AL ini didepan para petinggi TNI AL. Pasukan Katak “muda” ini berhak atas baret merah Kopaska, Brevet Manusia Katak, Brevet Para Dasar, brevet menembak TNI AL, Brevet Selam TNI AL, Brevet Renang Selat dan Brevet lainnya yang berhak mereka kenakan. Sebagai awal, mereka akan ditempatkan di detasemen latih yang ada di Armabar dan Armatim selama setahun. Untuk selanjutnya bisa menempuh pendidikan spesialisasi (master/tingkat madya) di bidang masing-masing minimal setelah 2 – 3 tahun bertugas di [[Kopaska]].
 
== Perekrutan ==
Baris 122 ⟶ 120:
* [[SAR]] Tempur
 
==Pejabat Satuan==
==== Dansat Puskopaska Koarmada-I (Jakarta) ====
* Kolonel Laut (P) [[Herry Setianegara]] (1998-1999)⭐⭐
Baris 149 ⟶ 147:
* Kolonel Laut (E) [[Joko Andriyanto|Joko Andriyanto, S.T., M.Tr.Hanla.]] (2019-Sekarang)
 
==Komandan Puskopaska==
# [[LaksmaLaksamana Pertama]] [[TNI]] [[Yudhi Bramantyo NS]] (27 Juli 2020 - Sekarang)
 
== Sesepuh Kopaska ==
* Laksma TNI (Purn.) [[Urip Santoso]] (Alm)<ref>[https://jambi.tribunnews.com/amp/2018/08/01/markas-tni-angkatan-laut-bergetar-karena-aksi-dua-orang-kopaska-soekarno-sampai-terkagum-kagum?page=4 "Markas TNI Angkatan Laut Bergetar Karena Aksi Dua Orang Kopaska, Soekarno Sampai Terkagum-kagum]</ref>
* Laksdya TNI (Purn.) [[Moekhlas Sidik|Moekhlas Sidik, MPA]] (Mantan Wakasal)
* Laksda TNI (Purn.) [[Syamsul Bahri]]
Baris 161 ⟶ 159:
* Mayor [[O.P Koesno]] adalah prajurit yg mengawali pendidikan UDT di amerika <ref>[https://jambi.tribunnews.com/amp/2018/08/01/markas-tni-angkatan-laut-bergetar-karena-aksi-dua-orang-kopaska-soekarno-sampai-terkagum-kagum?page=4 "Aksi Dua Orang Kopaska"]</ref>
* Mayor [[Emil Joseph]] adalah prajurit yg mengawali pendidikan UDT di amerika <ref>[https://jambi.tribunnews.com/amp/2018/08/01/markas-tni-angkatan-laut-bergetar-karena-aksi-dua-orang-kopaska-soekarno-sampai-terkagum-kagum?page=4 "Kopaska"]</ref>
*Letnan Laut [[Joko Suyatno]] dan Sersan Emil Joseph yang melakukan demonstrasi peledakan didalam air setelah sebelumnya keluar dari [[Kapal selam kelas Whiskey]] dari kedalaman 11 meter didalam air. Demonstrasi ini dilaksanakan pada peringatan [[Hari armada]] 1960 didepan presiden [[Soekarno]].<ref>[https://jambi.tribunnews.com/amp/2018/08/01/markas-tni-angkatan-laut-bergetar-karena-aksi-dua-orang-kopaska-soekarno-sampai-terkagum-kagum "Pasukan Katak"]</ref>
<ref>[https://jambi.tribunnews.com/amp/2018/08/01/markas-tni-angkatan-laut-bergetar-karena-aksi-dua-orang-kopaska-soekarno-sampai-terkagum-kagum "Pasukan Katak"]</ref>
 
== Operasi-operasi yang pernah dilaksanakan ==