Pemilihan umum Bupati Tanah Datar 2020: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k LogoPemilu
k Sub
Baris 48:
'''Pemilihan umum Bupati Tanah Datar 2020''' (selanjutnya disebut '''Pilkada Tanah Datar 2020''' atau '''Pilbup Tanah Datar 2020''') adalah pemilihan umum untuk memilih [[Bupati Tanah Datar|Bupati dan Wakil Bupati Tanah Datar]] periode 2021 – 2026. Pemilihan ini digelar bersamaan dengan [[Pemilihan umum Gubernur Sumatra Barat 2020]]. Pemilihan umum untuk memilih kepala daerah ini di gelar serentak di seluruh wilayah Republik Indonesia pada tanggal 9 desember 2020.<ref>{{Cite web|title=JDIH - KPU PROV SUMBAR|url=https://jdih.kpu.go.id/sumbar/countkepkpud-9885|website=jdih.kpu.go.id|access-date=2020-12-19}}</ref>
 
== Kursi Parlemenparlemen ==
{{Seealso|Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Tanah Datar}}
Hasil [[Pemilihan umum legislatif Indonesia 2019|pemilihan umum legislatif 2019]] di [[Kabupaten Tanah Datar]] terdapat 9 Partai Politik dengan jumlah 35 Kursi di [[Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Tanah Datar|DPRD Kabupaten Tanah Datar]], yaitu:
Baris 136:
Hasil pemilihan kepala daerah atau Pilkada [[Kabupaten Tanah Datar]], [[Sumatra Barat]] berdasar hitungan di situs resmi [[Komisi Pemilihan Umum]] (KPU) pada pukul 5.30 WIB, Kamis tanggal 10 Desember 2020) pagi, telah masuk dari 279 dari 879 TPS. Dengan demikian, data yang masuk sudah 31,74 persen. Berdasarkan data tersebut, hasil hitungan sementara adalah sebagai berikut:1. [[Zuldafri Darma]] – Sultani: 11.664 (25,4 persen), 2. Jon Enardi – Syafruddin: 2.687 (5,8 persen), 3. Eka Putra – Richi Aprian: 19.709 (42,9 persen), 4. [[Betti Shadiq Pasadigoe|Betti Shadiq Pasadigue]] – Editiawarman: 11.923 (26,6 persen).<ref>{{Cite web|date=2020-12-09|title=Update Hasil Pilkada Tanah Datar: Hitungan KPU Hingga Kamis, 10 Desember Pagi|url=https://langgam.id/update-hasil-pilkada-tanah-datar-hitungan-kpu-hingga-kamis-10-desember-pagi/|website=Langgam.id|language=id-ID|access-date=2020-12-19}}</ref>
 
== Lihat Pulapula ==
* [[Daftar pemilihan umum kepala daerah di Indonesia 2020]]
* [[Pemilihan umum Bupati Tanah Datar 2015]]