Fonologi bahasa Vietnam: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Nyilvoskt (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Nyilvoskt (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 365:
|}
 
Bagan vokal inti dari [[Alfabet Fonetis Internasional|IPA]] diatas berdasarkan suara dalam dialek Hanoi bahasa Vietnam, daerah laim mungkin memiliki kotak fonem yang sedikit berbeda. Vokal inti terdiri dari [[monoftong]] (vokal sederhana) dan tiga [[diftong|diftong pemusatan vokal]]. <ref> Ferlus, Michel. (1997). Problemes de la formation du systeme vocalique du vietnamien. ''Asie Orientale'', ''26'' (1), </ref>
 
* Semua vokal termasuk dalam [[Kebulatan vokal|takbulat]], kecuali 4 vokal bulat belakang, yakni : {{IPA|/u, o, ɔ, uə̯/}}.
Baris 373:
* {{IPA|/ɨ/}} dalam banyak sumber, seperti Thompson,<ref>{{Harvcoltxt|Thompson|1965}}</ref> {{Harvcoltxt|Nguyễn|1970}}, {{Harvcoltxt|Nguyễn|1997}}, menganggap vokal ini sebagai [[vokal takbulat tertutup belakang]] ({{IPA|[ɯ]}}). Namun, dalam analisis instrumental vokal milik Han<ref name="Harvcoltxt|Han|1966">{{Harvcoltxt|Han|1966}}</ref> vokal ini lebih ke titik madya daripada titik belakang. {{Harvcoltxt|Hoang|1965}}, {{Harvcoltxt|Brunelle|2003}} dan {{Harvcoltxt|Phạm|2006}} juga menganggap vokal ini merupakan vokal madya.
{{clear}}
 
===Kelanjutan pembibiran dan penutupan===
Dalam bahasa Vietnam, inti vokal dapat dikombinasikan dengan offglide {{IPA|/j/}} atau {{IPA|/w/}} untuk membentuk [[diftong]] penutup dan [[triftong]]. Dibawah ini merupakan bagan <ref>Dari {{Harvcoltxt|Nguyễn|1997}}</ref> yang memuat pembibiran/penutupan dari penutur dialek utara pada umumnya.