Grand Prix Sepeda Motor: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 43:
}}
{{Templat:MotoGP Overview}}
'''Grand Prix Sepeda Motor''' (disingkat sebagai '''GP Motor''') adalah seri kejuaraan [[balap motor]] kelas utama yang diselenggarakan di [[tempat balap|sirkuit jalanan]] yang disetujui dan diatur oleh [[Fédération Internationale de Motocyclisme]] (FIM). Sejumlah ajang balap [[sepeda motor]] independen telah digelar sejak awal abad ke-20<ref name="Circus">{{cite book|editor=Maurice Büla|others=Jean-Claude Schertenleib|title=Continental Circus 1949-2000|year=2001|publisher=Chronosports S.A|isbn=2940125767|page=18}}</ref> dan banyak ajang besar nasional mendapatkan nama Grand Prix.<ref>{{cite news|title=Pioneer gun store and cyclery has greatly increased in size|date=26 April 1913|work=The Bakersfield Californian| publisher = [[Heritage Microfilm, Inc.#NewspaperArchive]]|quote=The most notable Indian triumph of 1912 was the winning of the French classic motorcycle event, the Grand Prix.}}</ref> Pendirian Fédération Internationale de Motocyclisme sebagai induk organisasi balap motor sedunia tahun 1949 memberikan kesempatan untuk mengkoordinasikan aturan dan regulasi sehingga ajang tersebut terpilih sebagai Kejuaraan Dunia resmi. Ini adalah [[kejuaraan dunia]] balap motor tertua sepanjang sejarah.<ref>{{cite web|url=http://www.motogp.com/en/Inside+MotoGP/History|title=Inside MotoGP. History|work=motogp.com|accessdate=10 September 2017|archiveurl=https://web.archive.org/web/20160324103719/http://www.motogp.com/en/Inside+MotoGP/History|archivedate=24 March 2016|url-status=dead}}</ref>
 
Sepeda motor Grand Prix dirancang khusus untuk balapan, tidak dijual ke masyarakat umum dan, secara hukum, dilarang dikendarai di jalan umum. Hal ini berbeda dengan misalnya, [[Kejuaraan Dunia Superbike]] dan [[Isle of Man TT]] yang menggunakan sepeda motor biasa yang dimodifikasi. Kelas tertingginya adalah '''[[MotoGP]]''' sejak {{MGP|2002}} kala era mesin empat tak mulai berkembang. Sebelumnya, kelas tertingginya adalah '''500 cc''', keduanya menjadi penerus sejarah sebagai Kejuaraan Dunia resmi, meski semua kelas memiliki status resmi.