Andry Rajoelina: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Baris 24:
Tugas berat pertamanya adalah mengatasi hutang kota yang bertumpuk. Namun tantangan politik beratnya adalah penentangan yang muncul dari kubu pemerintah pusat.
 
== Perseteruan dengan Presiden Ravalomanana ==
Sejak terpilih sebagai walikota, ia menjadi tokoh vokal yang kritis terhadap kepemimpinan Ravalomanana. Pada tanggal 13 Desember 2008 Pemerintah menutup stasiun VIVA. Keputusan ini menyusul disiarkannya wawancara dengan mantan kepala negara, [[Didier Ratsiraka]], yang dinilai Pemerintah "akan mengganggu kedamaian dan keamanan".<ref>[http://www.iol.co.za/index.php?art_id=nw20090128183451778C872853 DJ-turned mayor a thorn for government]. ''IOL''</ref>
 
Pada tanggal 31 Januari 2009, Rajoelina mengumumkan secara sepihak pada suatu rapat umum bahwa dirinya adalah pemimpin Republik Malagasi, "Karena presiden dan pemerintah tidak melakukan tugasnya, saya dengan ini menyatakan bahwa saya akan menyelenggarakan semua urusan kepemerintahan sejak sekarang." Ditambahkannya, ia akan mengirim surat kepada Parlemen untuk meminta agar Ravalomanana mengundurkan diri.<ref>[http://english.aljazeera.net/news/africa/2009/01/200913117515731782.html "Mayor 'takes control' in Madagascar"], Al Jazeera</ref> Akibat tindakannya, Rajoelina diberhentikan sebagai walikota pada tanggal 3 Februari 2009 dan Guy Randrianarisoa ditunjuk untuk menggantikannya sebagai ketua dewan khusus pemerintahan kota. Rajoelina menafikan pemberhentian ini dan pada hari berikutnya ia menunjuk penggantinya sendiri, [[Michele Ratsivalaka]].<ref>[http://www.google.com/hostednews/afp/article/ALeqM5jSsw9Mt5_TWeAwuwVr5S24GMvwIg "Madagascar sacks capital city mayor"], AFP, 3 February 2009.</ref><ref>[http://www.google.com/hostednews/afp/article/ALeqM5ifdczZtXnRO9VQb3h7Xm5hDhdxeA "Hundreds protest Madagascar mayor's sacking"], AFP, 4 February 2009.</ref>
 
== Presiden Madagaskar ==
Akibat berbagai demonstrasi massa yang digerakkan Rajoelina dan juga dukungan militer terhadapnya, Presiden Ravalomanana menyerahkan kekuasaan ke tangan militer pada tanggal 17 Maret 2009.<ref>[http://www.tagesspiegel.de/politik/art771,2753732 Präsident in Madagaskar übergibt Macht]. Der Tagesspiegel</ref><ref> [http://www.reuters.com/news/video?videoId=100403&feedType=VideoRSS&feedName=TopNews&videoChannel=1&refresh=true Madagascar army seizes presidency]. Reuters</ref> Pihak militer kemudian menyerahkan kekuasaan ke tangan Rajoelina.<ref>[http://www.iht.com/articles/2009/03/17/africa/mada.php In Madagascar, power changes hands - twice] IHT Daring. Edisi 17-03-2009.</ref> Penentangan muncul dari [[Uni Afrika]], yang menilai penyerahan kekuasaan kepada Rajoelina adalah ilegal dan inkonstitusional.<ref>Heinlein P. [http://www.voanews.com/english/2009-03-17-voa49.cfm AU Warns Madagascar Opposition Not to Seize Power] VOA News. Edisi 17-03-2009.</ref> [[Uni Eropa]] juga menyatakan bahwa Rajoelina tidak sah menduduki posisi kepresidenan<ref>[http://www.sonntagszeitung.ch/home/artikel-detailseite-sda/?newsid=71678 EU betrachtet Machtwechsel in Madagaskar als "Putsch"]. Sonntagszeitung. Edisi 20 Maret 2009.</ref> meskipun [[Mahkamah Konstitusi Madagaskar]] telah mengesahkan kedudukannya pada tanggal 18 Maret 2009.
<ref>[http://www.trouw.nl/nieuws/wereld/article2057924.ece/Hof_Madagaskar_erkent_Rajoelina_.html Hof Madagaskar erkent Rajoelina]. Trouw Online. Edisi 19 Maret 2009.</ref> <ref>[http://www.dw-world.de/dw/function/0,,12356_cid_4109497,00.html Madagaskar: Rajoelina nun legal an der Macht]. [[Deutsche Welle|DW-World]]. Edisi 18 Maret 2009.</ref>