Bayu Risa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
MrsMantunku (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
k fix
Baris 37:
Ketertarikannya pada dunia musik tampak sejak usianya 10 tahun. Saat itu Bayu mulai bergabung dalam grup vokal sebuah pertukaran pelajar antara Indonesia dengan negara tetangga. Bersama grupnya, Bayu banyak berkeliling ke Filipina, Malaysia, Singapura, Brunei Darusalam, Thailand dan USA untuk mengenalkan kebudayaan Indonesia lewat lagu-lagu dan kesenian tradisional lainnya.<ref name=":1">{{Cite web|title=Bayu Risa: Profil|url=https://m.kapanlagi.com/bayu-risa/profil/|website=KapanLagi.com|language=id|access-date=2022-03-16}}</ref>
 
Ketika SMA, pria berdarah Ambon ini terus mengasah bakat menyanyinya dengan tampil di beberapa kafe-kafe dan pentas seni.  Setelah lulus SMA, Bayu pindah ke Bandung dan semakin serius menekuni dunia musik.<ref name=":1"/>
 
Setelah sering bermain dari kafe ke kafe dan berbagai pentas seni di Depok, Bayu pindah ke Bandung dan bergabung dengan band bernama Ever Nine. Di tahun 2005 karirnya di dunia tarik suara sempat terhenti karena sakit yang mengharuskan ia beristirahat untuk waktu yang cukup lama. Setelah sembuh, Bayu Risa diminta untuk bergabung dengan grup vokal [[Pasto-1|Pasto]].