Indira Abidin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8.5
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.5
Baris 31:
== Kehidupan ==
=== Keluarga ===
Indira Abidin merupakan putri dari Indra Abidin, seorang pengusaha [[periklanan]] dan public relations (PR) dan Miranty Abidin, seorang ahli hubungan masyarakat. Ayahnya, Indra Abidin mengambil alih Fortune Indonesia yang dalam kondisi banyak hutang dari sang pendiri, Moechtar Lubis pada tahun [[1970]]-an. Dari perusahaan yang limbung, Indra Abidin membangun perusahaan itu menjadi sehat dan akhirnya menjadi perusahaan terbuka yang tercatat di [[Bursa Efek Indonesia]] ([[BEI]]) dengan kode saham FORU.<ref>http://www.investor.co.id {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20100902154647/http://www.investor.co.id/ |date=2010-09-02 }} [http://www.investor.co.id/home/indira-abidin-semua-harus-dengan-nada-optimistis/24156 Indira Abidin, Semua Harus dengan Nada Optimistis] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20131214215140/http://www.investor.co.id/home/indira-abidin-semua-harus-dengan-nada-optimistis/24156 |date=2013-12-14 }}</ref>
 
Indira menikah dengan Siraj El Munir Bustami, seorang praktisi hukum yang berkarier sebagai pengacara. Pernikahan mereka telah dikaruniai seorang anak bernama Hana Nabila.