Protestanisme: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 405:
Pergerakan ini mendapatkan momentum besar pada abad ke-18 dan ke-19 berkat kemunculan [[gereja Metodis|aliran Metodis]] dan [[gerakan Kebangunan Rohani|Kebangunan Dahsyat]] di Inggris dan Amerika Utara. Asal muasal Pergerakan Injili lazimnya dinisbatkan kepada pergerakan [[gereja Metodis|Metodis]] di Inggris, [[Nicolaus Zinzendorf]], [[Gereja Moravia]]n, [[pietisme]] [[Lutheran]], [[gereja Presbiterian|aliran Presbiterian]] dan [[Puritanisme|aliran Puritan]].<ref name="Christianity report"/> Toko-tokoh utama pergerakan Injili Protestan antara lain adalah [[John Wesley]], [[George Whitefield]], [[Jonathan Edwards (teolog)|Jonathan Edwards]], [[Billy Graham]], [[Harold John Ockenga]], [[John Stott]], dan [[Martyn Lloyd-Jones]].
 
Diperkirakan ada 285.480.000 jiwa umat Kristen Injili di seluruh dunia, correspondingyang tomerupakan 13% ofdari thejumlah [[Christianity by country|Christiantotal populationpopulasi Kristen]] anddan 4% of thedari [[Worldpopulasi populationdunia|total worldpopulasi populationdunia]]. Mayoritas umat Injili berdiam di Benua Amerika, Afrika, dan Asia. Amerika Serikat adalah negara dengan konsentrasi umat Injili terbesar.<ref name="How Many Evangelicals Are There">{{Citation | title=How Many Evangelicals Are There? | url=http://www.wheaton.edu/ISAE/Defining-Evangelicalism/How-Many-Are-There/ | publisher=Institute for the Study of American Evangelicals | place=Wheaton College | url-status=dead | archive-url=https://web.archive.org/web/20160130062242/http://www.wheaton.edu/ISAE/Defining-Evangelicalism/How-Many-Are-There |archive-date=30 Januari 2016 | df=dmy-all}}</ref> Mazhab Injili kian lama kian populer di dalam maupun di luar negara-negara penutur bahasa Inggris, khususnya di Amerika Latin dan [[negara-negara berkembang]].
<gallery>
File:Wilberforce john rising.jpg|[[William Wilberforce]], salah seorang abolisionis Injili Inggris