Bahasa Singkil: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 19:
|glottofoot=no
}}
'''Bahasa Singkil''' adalah salah satu bahasa daerah yang dituturkan oleh etnik [[Suku Singkil|Singkil]] di wilayah [[Kota Subulussalam|Subulussalam]], [[Kabupaten Aceh Singkil|Aceh Singkil]], dan sebagian wilayah [[Kabupaten Aceh Selatan|Aceh Selatan]] dan [[Kabupaten Aceh Tenggara|Aceh Tenggara]]. Bahasa ini merupakan turunandialek dari [[bahasa Batak Karo]].
 
Bahasa Singkil juga memiliki beberapa nama lain yakni bahasa Julu, bahasa Pakpak Boang, bahasa Kade-kade, dan bahasa Kampong. <!-- Namun, secara politis tampaknya nama bahasa Singkil lebih diterima untuk digunakan di kalangan terdidik dan di jajaran pemerintahan. Hal ini dapat dicermati dari penulisan kamus bahasa Singkil oleh Mu'adz Vohry yang berjudul Nanggakh Basa Singkil (2016). -->