Web organisasi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Serenity (bicara | kontrib)
89Ruth (bicara | kontrib)
Baris 9:
# Menawarkan [[kesempatan]] kepada individu untuk mengontrol [[isi]] dari sebuah [[web]].<ref name="Penulisan 1"/>
 
== Pedoman Penyusunanpenyusunan ==
Ada 4 hal yang perlu diperhatikan dalam penulisan sebuah web organisasi, yakni: <ref name="Penulisan 2"> Prayudi. 2007. ''Penulisan Naskah Public Relation.'' Yogyakarta:Penerbit Andi. Hal 115-124.</ref>
 
# Gaya penulisan. Seorang pembaca [[web]] dengan keterbatasan waktu yang dimilikinya akan memilih untuk membaca tulisan yang [[singkat]], [[ringkas]], namun berisi poin-poin yang cukup jelas dalam mengantarkan [[pembaca]].<ref name="Penulisan 2"/>
# Kuantitas pesan. Merupakan berapa banyak [[pesan]] yang disampaikan kepada pembaca web.<ref name="Penulisan 2"/> Untuk menghindari pesan yang terlalu panjang, perlu adanya [[referensi]] atau rujukan di artikel yang kita buat sehingga pembaca dapat melengkapi informasi yang kita berikan dengan membaca rujukan tersebut.<ref name="Penulisan 2"/>