Mantra: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
FoxBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: te:మంత్రం
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-praktek +praktik)
Baris 2:
'''Mantra''' adalah [[bunyi]], [[suku kata]], [[kata]], atau [[kalimat|sekumpulan kata-kata]] yang dianggap mampu "menciptakan perubahan" (mis. perubahan [[spiritual]]).<ref>Feuerstein, G. ''The Deeper Dimension of Yoga''. Shambala Publications, Boston, MA. 2003.</ref> Jenis dan kegunaan mantra berbeda-beda tergantung [[mahzab]] dan [[filsafat]] yang terkait dengan mantra tersebut.
 
Mantra {{Sanskerta|मन्त्र|mantra}} berasal dari tradisi ''[[Weda]]'' di [[India]], kemudian menjadi bagian penting dalam tradisi [[Hinduisme|Hindu]] dan praktekpraktik sehari-hari dalam [[agama Buddha]], [[Sikhisme]], dan [[Jainisme]]. Penggunaan mantra sekarang tersebar melalui berbagai gerakan spiritual yang berdasarkan (atau cabang dari) berbagai praktekpraktik dalam tradisi dan agama ketimuran.
 
Khanna (2003: hal.&nbsp;21) menyatakan hubungan mantra dan [[yantra]] dengan manifestasi mental energi sebagai berikut: