Sultan Agung dari Banjar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Alamnirvana (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Alamnirvana (bicara | kontrib)
Baris 27:
 
== Kompromi Politik ==
Pangeran Suryanata II ini mengangkut 10 pucuk meriam dan [[600]] prajurit dari keraton Kayu Tangi, Martapura. Ia mengangkat adik kandungnya, Raden Kasuma Wijaya (= Raden Huju) menjadi [[Raja Muda]] dengan gelar Pangeran Purbanagara/Ratu Bagawan. Setelah dikudeta Pangeran Suryanata II, Sultan Amrullah Bagus Kasuma (Raden bagus) kemudian lari ke [[Distrik Batang Alai|daerah Alay]] dan mengumpulkan kekuatan di sana.
 
Pangeran Suryanata II berkompromi politik dengan pamannya yaitu [[Rakyatullah dari Banjar|Dipati Halit]] (Pangeran Ratu) bin Sultan Mustain Billah, untuk memegang kembali kekuasaan pemerintahan di [[Martapura]] sampai mangkatnya pada tahun [[1666]]. Pangeran Aria Wiraraja putera Pangeran Ratu diangkat sebagai [[mangkubumi]] (kepala pemerintahan) mendampingi Sultan Agung (kepala negara).