Cincin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k r2.7.2+) (bot Mengubah: fr:Bague
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 7:
Kebiasaan memberi dan menerima cincin dimulai sejak lebih dari 4.800 tahun yang lalu. Cincin pernikahan biasanya dipasang di jari manis. Kebiasaan ini berakar dari kepercayaan wangsa [[Tudor]] abad ke-16 bahwa jari manis tangan kiri berhubungan dengan pembuluh darah yang berhubungan langsung dengan jantung, maka dari itu, memakainya di jari tersebut menunjukkan bahwa sang pemakai sedang berada dalam sebuah hubungan. <ref>[http://rings.org.uk/top-10-ring-facts/ Top 10 Ring Facts]</ref>
 
== Penggunaan cincin ==
Cincin biasanya diberikan saat acara pernikahan, pertunangan atau sebagai hadiah yang diberikan sebagi ungkapan tanda kasih sayang
== Rujukan ==
{{reflist}}
 
== PautanTautan luar ==
* [http://www.per-nikahan.info]
* [http://findmyringsize.com/ Online Ring Sizer]
{{Commons|Category:Finger rings|Finger rings}}